Tumbuhan dan Hewan Ini Hanya Ada Di Pulau Sumatera, simak!
Tumbuhan dan Hewan Ini Hanya Ada Di Pulau Sumatera.--Grid.id
Harimau Sumatera jantan memiliki panjang dari kepala hingga ekor sekitar 250 Cm, tinggi 60 Cm dengan rata-rata berat 140 Kg.
Sedangkan harimau Sumatera betina, memiliki panjang tubuh sekitar 198 Cm dengan berat sekiktar 91 Kg.
Harimau termasuk dalam keluarga kucing yang senang dengan air. Tak heran saat berburu mereka akan mengarahkan mangsanya menuju ke tempat air atau sungai, terutama bagi hewan yang lambat saat berenang.
BACA JUGA:Calon Provinsi Baru Bomberay Raya Pemekaran Papua Barat, Berikut 6 Pernyataan Sikap Masyarakat Adat
Burung bangau migran bluwok (mycteria cinerea)
Burung bangu migran ini sering berada di wilayah perairan dangkal, pantai berpasir, rawa, sungai hingga sawah berlumpur
Hal ini dikarenakan makanan utama burung tersebut adalah katak serta hewan air lainnya.
Burung bangau bluwok memiliki panjang tubuh sekitar 110 Cm, dengan ciri paruh yang panjang dan besar.
Bulu burung berwarna purih dengan bercak hitam di sayap serta muka. Sedangkan kakinya berwarna merah muda.
Burung bluwok banyak terdapat di Malaysia, Sumatera, Jawa dan Indocina. Namun mereka akan berkembang biak di pesisir timur Sumatera Selatan saja.
Tidak heran jika setiap tahunnya burung bangau bluwok akan datang ke Sumatera Selatan hanya untuk berkembang biak.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: ilmugeografi.com