Seluruh Kampung di Indonesia Minta Dialiri Listrik, tapi Kampung Ini Justru Menolak

Seluruh Kampung di Indonesia Minta Dialiri Listrik, tapi Kampung Ini Justru Menolak

Kampung Naga di Tasikmalaya masyarakatnya menolak dialiri listrik dan teknologi-Foto : Tangkapan Layar Yotube @kacong expolrer-

PALEMBANG, PALPOS.ID – Seluruh kampung di Indonesia sangat mendambakan aliran listrik.

Dikarenakan listrik menjadi penunjang aktivitas dalam kehidupan masyarakat.

Selain sebagai penerangan, listrik dimanfaatkan untuk menyalakan alat-alat elektronik dan lainnya. 

BACA JUGA:Fakta Unik Suku Polahi di Gorontalo, Ibu Boleh Kawin dengan Anak dan Mempercayai 3 Tuhan

Namun belum semua kampung di Indonesia dapat dialiri listrik oleh PLN.

Dikarenakan keterbatasan dan kondisi geografis daerah yang sulit dijangkau sarana transportasi.

Uniknya di saat kampung lain mengidamkan aliran listrik, ternyata ada satu kampung justru menolak dialiri listrik.

BACA JUGA:11 Suku dengan Biaya Pernikahan Adat Termahal di Indonesia, Nomor 1 Bisa Mencapai Rp500 Juta

Kampung ini sebenarnya sangat dekat dengan pusat kota.

Tapi demi menjaga adat turun temurun dan kelestarian lingkungan, masyarakatnya menolak dialiri listrik. 

Kampung dimaksud adalah Kampung Naga.

BACA JUGA:Siapa Sebenarnya Panglima Burung Suku Dayak, Sosok yang Disegani dan Ditakuti

yang terletak di Desa Neglasari, Kecamatan Salawu, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat.

Kampung Naga memang cukup unik sebagai salah satu kampung tradisional dari suku Sunda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: