Pistun, Pempek Isi Pepaya Muda yang Empuk Saat Digigit

Pistun, Pempek Isi Pepaya Muda yang Empuk Saat Digigit

Pistun empuk saat digigit. -Foto ist-

PALEMBANG, PALPOS.ID - Berbicara masalah kuliner di Palembang memang temptanya, sejak dahulu berbagai ragam menu makanan bisa didapat di Palembang.

Apalagi makanan pempek atau empek- empek yang banyak ditemui dihampir sudur Palembang, pilihan pempek juga sangat beragam, seperti pempek pistel.

Pempek yang terbuat dari bahas tepung bisa dipadukan dengan ikan giling namun kebanyakan masyarakat Palembang hanya menggunakan tepung saja yang tanpa adanya campuran ikan giling lalu dibentuk dan diisi dengan cincangan pepaya muda yang telah di tumis terlebih dahulu lalu digoreng.

BACA JUGA:Mie kocok Bandung, Gurih Menjalar Hingga Kelidah. Ini Resepnya

Hingga menciptakan rasa yang gurih, empuk dan nikmat disantap dengan cuka khas Palembang. Menu ini biasanya disebut pempek dos pistel.

Namun, baru-baru ini para pelaku kuliner khususnya UMKM di Palembang kian kreatif.

Seperti Pempek Inge88 yang melahirkan Pestun (pempek pistel tunu), sang pemilik kedai Pempek Inge88 bernama Inge ini tidak mengubah akan bahan yang akan digunakan untuk pembuatan Pistun.

BACA JUGA:5 Tips ini Bisa Bikin Daging Empuk saat Dimasak Loh, Buruan Simak! Ternyata Gampang

Yakni, berbahan :

* Sagu 250

* Gandum 250

* Pepaya muda yang telah di serut lalu di tumis dengan bajan, garam, gula sedikit, bawang putih & bawang merah yang telah dihaluskan.

* Telur omlet setengah mateng

* Garam 1 sendok

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: