iPhone 16 Pro dan 16 Pro Max Bersiap Meluncur : Layar Lebih Besar Refresh Rate 120 Hz, Cek Spesifikasi !
--
LIFESTYLE, PALPOS.ID - Informasi terkait iPhone 16 Pro dan iPhone 16 Pro Max mulai menyebar.
Kabarnya, keduanya akan dilengkapi layar yang lebih besar, masing-masing 6.27 inci dan 6.86 inci.
Sebaliknya, varian iPhone 16 dan iPhone 16 Plus, dengan layar 6.12 inci dan 6.69 inci, akan tetap menggunakan refresh rate 60Hz.
BACA JUGA:Infinix GT 20 Pro Siap Guncang Pasar Smartphone : Bersiaplah Redmi Note 13 Kena Bantai !
Rumor menarik menyebutkan bahwa iPhone 16 akan dilengkapi dengan tombol tambahan, yang disebut sebagai Pro Action Button atau Capture Button.
Tombol ini diyakini akan menjadi cara Apple mengadopsi teknologi tombol solid-state.
Selain itu, letak antena mmWave pada iPhone 15 series kabarnya akan dipindahkan ke sisi kiri ponsel.
BACA JUGA:iPhone XR Ponsel Pintar Harganya Cuma Rp 7 Jutaan, Performa Unggul Tahan Cipratan Air dan Debu
BACA JUGA:Rekomendasi 6 HP Android Penantang iPhone 14 : Pilihan Alternatif dengan Harga Lebih Terjangkau !
Perubahan ini diharapkan memberikan pengalaman pengguna yang lebih baik.
Analisis dari Jeff Pu mengungkapkan bahwa keempat model iPhone 16 akan menggunakan chipset A18.
Ini menandai perubahan dari seri sebelumnya yang menggunakan A16 Bionic dan A17 Pro.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: