INDRALAYA, PALPOS.ID - Kenangan Buruk di Porprov Sumsel Ke-XIII yang dilaksanakan di Kabupaten OKU tahun 2021 lalu, melecut Pemkab Ogan Ilir atau OI.
Yakni melalui Balitbangda OI, bersama KONI OI untuk meningkatkan prestasi, mutu dan kualitas para atlet Kabupaten Ogan Ilir. Untuk diketahui Pada Porprov Ke XIII Sumsel Kabupaten Ogan Ilir berada di urutan kedua terbawah dari seluruh Kabupaten/kota yang ada. Langkah pertama untuk mencapai itu, Pemkab Ogan Ilir melalui pihak-terkait melaksanakan seminar. BACA JUGA:Istri dan Anak Anggota DPRD Ogan Ilir Dilantik Jadi Kades, Bupati Berikan Pesan Ini Dilaksanakan pada 13 Desember 2022 bertempat di Gedung Serbaguna Komplek Perkantoran Pemda lama, Indralaya. Wabup Ogan Ilir H Ardani yang membuka acara seminar tersebut kepada wartawan menyampaikan dengan adanya acara ini diharapkan semua pihak dapat mengkaji segala aspek agar prestasi dapat ditingkatkan. "Untuk persiapan Porprov kedepan. KONI dan stekholder terkait saat ini sudah melaksanakan berbagai persiapan," terangnya Ardani. "Kalau kata pak Aswan tadi minimal kita bisa berada di papan tengah," tambahnya. BACA JUGA:Misteri Kematian Warga Ogan Ilir Terkuak, Ternyata Gegara Ini Sementara Ketua KONI Ogan Ilir Aswan Mufti mengatakan langkah pertama ini adalah untuk melahirkan konsep agar cabor olahraga di Ogan Ilir dapat di tingkatkan baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang. "Prestasi olahraga tentu tidak bisa dicapai dalam jangka pendek dan perlu waktu juga dana yang tidak sedikit. Dengan adanya konsep baru ini nantinya diharapkan visi misi kita agar cabor kita lebih baik dapat teroenuhi," terangnya. Untuk itu, Kita melibatkan semua stakeholder dari Balitbangda Disporpa, KONI, Masing-masing Cabor koni kecamatan serta atlet. BACA JUGA:1.236 Karyawan dari 136 Perusahaan di Ogan ilir Akan Kenaikan UMK, Berapa? Aswan juga menyampaiakan pada tahun 2023 akan ada peningkatan aula pencak silat yang berlokasi di Tanjung Pering, Indralaya Urata Ogan Ilir. "Bupati juga menargetkan nantinya untuk buat GOR tapi bukan tahun depan. Untuk Gedug Bulu Tangkis sudah selesai lokasinya di Tanjung Batu. Itu sudah memenuhi setandar dari PBSO," terangnya. (*)Ogah Ulangi Kenangan Buruk Porprov Sumsel 2021, Pemkab dan KONI OI Adakan Ini
Selasa 13-12-2022,14:39 WIB
Reporter : Isro
Editor : Bambang
Tags : #wabup oi
#seminar
#porprov sumsel
#pemkab ogan ilir
#koni oi
#kenangan buruk porprov sumsel
#kabupaten oi
#h ardani
#balitbangda oi
#atlet oi
#aswan mufti
Kategori :
Terkait
Selasa 08-04-2025,22:30 WIB
Pererat Silaturahmi dan Sinergi Pemerintahan, Pemkab Ogan Ilir Gelar Halal Bihalal Idulfitri 1446 H
Senin 31-03-2025,16:24 WIB
Bupati Ogan Ilir Panca Wijaya Akbar dan Wakilnya Tunaikan Shalat Ied Perdana di Periode Kedua
Sabtu 22-03-2025,16:41 WIB
Bupati Ogan Ilir Buka Rapat Forum Konsultasi Publik Penyusunan RPJMD 2025-2029
Jumat 21-03-2025,11:24 WIB
Gubernur Herman Deru Pererat Ukhuwah Islamiyah dengan Masyarakat Ogan Ilir Lewat Safari Ramadhan 1446 H
Senin 10-02-2025,20:07 WIB
STQH Ke-28 Ogan Ilir Resmi Dibuka, Ajang Seleksi Qari dan Hafiz Terbaik
Terpopuler
Kamis 24-04-2025,16:28 WIB
Disnakertrans Ogan Ilir Minta Perusahaan Segera Catatkan Syarat Kerja, Komisi IV DPRD Siap Bertindak
Kamis 24-04-2025,18:53 WIB
Realme 14T 5G Resmi Diperkenalkan: Hadirkan Performa Kelas Turnamen di Segmen Mid-Range
Kamis 24-04-2025,21:20 WIB
XL SATU Hadirkan Promo Spesial April 2025: Internet Ngebut, Bonus Melimpah, Tagihan Hemat
Jumat 25-04-2025,10:32 WIB
Peugeot 206 Si Kecil yang Mengubah Wajah Mobil Kota Dunia.
Kamis 24-04-2025,22:05 WIB
Indosiar Gelar Audisi 'D'Academy 7' di Prabumulih 27 April 2025, Hadirkan Lady Rara
Terkini
Jumat 25-04-2025,16:22 WIB
Pria di OKU Bakar Mobil Ibunya Sendiri Gara-Gara Tak Diberi BPKB
Jumat 25-04-2025,15:56 WIB
Pemekaran Wilayah NTB: Calon Kabupaten Sumbawa Timur Fokus Pembangunan Fasilitas Dasar
Jumat 25-04-2025,15:30 WIB
Seorang Pencuri Peralatan Pengeboran Bernilai Ratusan Juta Ditangkap Tim Tekab Polres Prabumulih
Jumat 25-04-2025,15:29 WIB
Pemekaran Wilayah NTB: Calon Kota Sumbawa Siap Jadi Pusat Promosi Pariwisata dan Kebudayaan Lokal
Jumat 25-04-2025,15:26 WIB