JAKARTA, PALPOS.ID – Teknologi Idling Stop System atau ISS, saat ini mulai banyak digunakan, terutama untuk sepeda motor Honda.
Diantaranya untuk kendaraan Honda Beat, Honda Vario, hingga Honda PCX 150, dan produk honda lainnya. Alasan pemakaian Idling Stop System atau ISS itu, karena membuat pemakaian bahan bakar lebih irit, serta ramah lingkungan. Nah, tentu semua bertanya apa itu Idling Stop System atau ISS. Ternyata ISS ini merupakan sistem untuk mematikan mesin kendaraan secara otomatis ketika kendaraan berhenti sejenak, seperti di lampu merah. BACA JUGA:Ini Biaya Pemasangan CNG untuk Motor dan Mobil, Masih Lebih Irit dari BBM Pertalite BACA JUGA:Ramai Pergantian BBM Pertalite dengan CNG, Ternyata Ini Profesor Penemu Bahan Bakar Gas Tersebut! Dikutip dari Kusnantokarasan.com, dengan menggunakan ISS, maka dapat mengurangi konsumsi pemakaian bahan bakar yang tidak perlu. Serta bertujuan menurunkan emisi gas buang pada kendaraan. Selain itu, bisa membuat kinerja mesin lebih efisien, hemat bahan bakar, serta ramah lingkungan. Untuk cara kerja ISS sendiri, yakni pastikan posisi tombol ISS sudah ditekan, dan lampu indikator pada spedometer kendaraan sudah menyala. Kemudian, setelah motor dijalankan, makan sensor akan memberitahu Engine Control Module atau ECM, agar mengaktifkan Idling Stop. BACA JUGA:Ternyata Ada Batasan Umur Bagi Honorer untuk Jadi PNS, Anda Masuk Prioritas atau Tidak! BACA JUGA:2023 Seleksi CPNS Dibuka, 4 Formasi CPNS Ini Mudah Lulusnya Lho ! Dan ketika sepeda motor berhenti minimal 3 detik, makan ECM akan membuat mesin kendaraan juga berhenti. Tandanya ISS sedang aktif atau digunakan, terlihat ketika mesin mati, maka lampu indikator akan berkedip. Selanjutnya, ketika handle gas atau throttle dibuka, maka throttle position atau TP sensor akan otomatis menghidupkan mesin tanpa perlu menekan tombol starter lagi. Karena mesin motor akan otomatis menyala. Namun jika tombol ISS tidak diaktifkan, maka ISS tidak bekerja sebagaimana mestinya. BACA JUGA:Siap-Siap, Januari 2023 Bantuan Subsidi Upah Cair Lagi. Cek Jadwal Pencairannya! BACA JUGA:Tahun 2023, Aturan Baru BBM Subsidi Diterapkan. Ini Cara Untuk Beli Solar dan Pertalite ! Berikut ini syarat agar ISS bekerja maksimal: a.Tekan tombol ISS pada posisi ‘Idling Stop’ b.Putaran mesin standar 1700 rpm +/- 100 c.Temperatur mesin melebihi 60 derajat Celcius d.Motor telah mencapai kecepatan melebihi 10 kilometer e.Handle gas dalam posisi tertutup penuh f.Motor dalam kondisi berhenti setidaknya 3 detik, maka lampu indikator akan otomatis berkedip, dan mesin akan mati secara otomatis. BACA JUGA:Pasca Viral Urung Menikah Karena Kurang Rp700 Ribu, Rumah Mempelai Wanita Sepi Tak Berpenghuni BACA JUGA:6 Kapolres Baru di Polda Sumsel, Berikut Daftar Lengkapnya Sementara untuk mengaktifkan ISS pada kendaraan, anda hanya perlu mengubah posisi button switch ke kondisi Idling Stop atau tekan ke bawah. Maka lampu hijau yang terdapat pada speedometer akan menyala secara otomatis, itu tanda bahwa sistem ISS sudah dapat dilakukan. Ketika motor anda berhenti selama 3 detik dan sistem ISS berfungsi, maka lampu hijau tersebut akan berkedip, sebelum nantinya akan menyala sempurna kembali ketika anda mulai menarik tuas gas. Dengan adanya teknologi ISS ini, jumlah emisi bahan bakar yang berhasil dikurangi atau lebirit 37 persen, dibandingkan dengan yang tanpa teknologi ISS. Hal itu berdasarkan pengujian oleh Honda menggunakan metode ECE R40. BACA JUGA:4 Jadwal Pencairan Bansos PKH 2023, Pemilik KKS Bisa Santuy! BACA JUGA:Ayo Cek Daftar Penerima Bansos PKH 2023 di Link Cekbansos.kemensos.go.id, Jangan Lupa Ya! Sementara dikutip dari jambiekspres.co.id (Grup Palpos.id), Senior Technical Instructor PT Sinar Sentosa Primatama (Sinsen) Erfinando mengatakan, sebagai salah satu upaya untuk menekan konsumsi bahan bakar dan menekan kadar emisi gas buang kendaraan, Honda menghadirkan fitur ISS. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh para pengguna sepeda motor Honda yang menggunakan fitur ISS. Berikut cara mengaktifkan dan manfaat fitur ISS: 1. Menekan Konsumsi BBM dan Emisi Gas Buang Saat pengendara berhenti di lampu merah atau terjebak dalam kemacetan, dalam waktu 3 detik mesin akan mati secara otomatis. Dengan begitu konsumsi bahan bakar yang tidak perlu akan berkurang dan emisi gas buang akan menurun. BACA JUGA:4 Cara Cek Penerima Bansos PIP dari Kemendikbudristek, Gampang Kok! BACA JUGA:Belum Dapat Bansos PIP, Coba Lakukan 10 Langkah Ini ! 2. Tekan Tombol ISS ke Posisi Idling Untuk mengaktifkan fitur ISS, cukup tekan tombol ISS yang ada di stang sebelah kanan ke posisi Idling (tekan bagian bawah). Saat tombol berada di posisi Idling, lampu indikator pada panel meter akan menyala. Ketika motor dijalankan maka sensor akan memerintahkan Engine Control Module (ECM) untuk mengaktifkan fitur ISS. 3. Cukup Putar Tuas Gas Untuk Menyalakan Mesin Saat mesin dimatikan oleh ISS, lampu indikator akan berkedip menandakan bahwa Idling Stop System sedang aktif atau digunakan. BACA JUGA:Ini Syarat dan Besaran Bansos PIP 2023 Kemdikbud untuk Pelajar SD hingga SMA BACA JUGA:Ingat! Jangan Sampai Bansos PIP 2022 untuk Pelajar Hangus, Cek Nama Penerimanya Disini... Untuk menyalakan mesin, pengendara cukup memutar tuas gas layaknya sepeda motor yang akan bergerak dari posisi diam. Saat tuas gas diputar maka Throttle Position Sensor (TP Sensor) akan memberi sinyal ke ECM untuk memerintahkan altenator menghidupkan mesin tanpa perlu menekan tombol starter. Mesin pun akan menyala kembali. Ketika tombol ISS berada di pisisi Stop (tekan tombol bagian atas) maka fitur Idling Stop System tidak bekerja. “Untuk memaksimalkan manfaat ISS, selalu lakukan pemeriksaan dan perawatan rutin di bengkel resmi sepeda motor Honda atau AHASS terdekat. BACA JUGA:Catat! Ini 6 Bansos 2023 untuk Pemilik KIS BPJS Kesehatan, Mulai PIP hingga Prakerja BACA JUGA:4 Bansos Bakal Dihentikan 2023 Mendatang, Semuanya Diganti dengan Ini! Tujuannya agar fitur ISS selalu berfungsi dengan baik dan mesin sepeda motor selalu dalam kondisi prima,” tutup Erfinando. (*)Cara Kerja Idling Stop System Bikin Motor Honda Irit Bahan Bakar hingga 37 persen
Kamis 29-12-2022,06:22 WIB
Reporter : Bambang
Editor : Bambang
Tags : #ramah lingkungan
#motor honda
#lebih irit
#iss
#idling stop system
#cara kerja iss
#bahan bakar
Kategori :
Terkait
Kamis 29-08-2024,23:40 WIB
Honda Supra Fit 2008: Pilihan Tepat untuk Kendaraan Harian yang Ekonomis dan Handal
Kamis 22-08-2024,23:52 WIB
Honda X-Blade: Memahami Keunggulan Motor Sport Naket yang Mempesona
Kamis 22-08-2024,23:21 WIB
Honda CB650R: Keunggulan Motor Sport Naked yang Memikat
Kamis 22-08-2024,22:48 WIB
Mengapa Honda Stylo 160 Menjadi Pilihan Terbaik: Keunggulan yang Membuatnya Unggul di Segmen Skuter Matik
Rabu 21-08-2024,23:07 WIB
Honda Forza 2020: Skuter Premium dengan Teknologi Canggih dan Performa Mengesankan
Terpopuler
Senin 25-11-2024,21:24 WIB
Xiaomi Payday Mega Sale 2024: Rekomendasi Smartphone Xiaomi dan Redmi yang Tepat untuk Semua Kebutuhan!
Senin 25-11-2024,13:37 WIB
Pemerintah Dorong Program Rumah Sejahtera Terpadu: Syarat dan Detail Bansos yang Perlu Anda Tahu
Senin 25-11-2024,17:17 WIB
Dewan Syariah PPP KH Asmawi Malik Alhafidz Doakan Herman Deru Jelang Pilgub Sumsel 2024
Senin 25-11-2024,14:21 WIB
Bawaslu Tegaskan Larangan Kampanye Selama Masa Tenang Pilkada 2024: Pelanggar Terancam Sanksi Pidana
Senin 25-11-2024,17:32 WIB
Gerbang Selamat Datang yang Roboh Tak Kunjung Dibangun, Pj Wako Prabumulih: Sudah Ada Kesepakatan
Terkini
Senin 25-11-2024,22:51 WIB
OKU Diguncang Gempa Sebanyak Tiga Kali
Senin 25-11-2024,22:48 WIB
KPU OKU Lindungi Logistik dengan Plastik Saat Pendistribusian
Senin 25-11-2024,21:36 WIB
XL Axiata Siapkan Jaringan Terbaik untuk Lancarkan Pilkada 2024 di seluruh Indonesia
Senin 25-11-2024,21:24 WIB
Xiaomi Payday Mega Sale 2024: Rekomendasi Smartphone Xiaomi dan Redmi yang Tepat untuk Semua Kebutuhan!
Senin 25-11-2024,21:03 WIB