PALEMBANG, PALPOS.ID - Honda berencana akan memproduksi Hydrogen Fuel Cell Electric Vehicle atau FCEV.
Atau kendaraan listrik berbasis bahan bakar hidrogen pada tahun 2024 di Amerika Serikat. Selain itu, Honda juga telah menunjuk pusat pengembangan serta pabrik untuk produksi kendaraan listrik berbahan bakar hidrogen di Performance Manufacturing Center atau PMC di Marysville, Ohio, Amerika Serikat. Model pertama Honda yang akan menggunakan teknologi ini adalah Honda CR-V dimana teknologi ini sejalan dengan tujuan Honda untuk zero emission pada tahun 2050. BACA JUGA:Nah Ada Lagi Bahan Bakar Hidrogen Pengganti BBM, Bahkan Lebih Murah dari CNG Pengganti Pertalite BACA JUGA:6 Cara Perawatan Tangki CNG Agar Aman dan Mobil Berfungsi dengan Baik Honda CR-V menjadi model yang dipilih untuk teknologi FCEV karena model ini memiliki peran penting dalam strategi elektrifikasi Honda di Amerika Serikat. Honda CR-V generasi keenam menjadi SUV terlaris sekaligus menjadi model favorit konsumen dikarenakan mobil ini mempunyai desain eksterior yang tangguh serta desain interiornya yang sporty dan modern. Honda CR-V memiliki mesin yang bertenaga dan nyaman serta mempunyai ruang penyimpanan yang lapang. Teknologi FCEV merupakan mesin kendaraan yang digerakkan oleh motor listrik yang berbahan bakar hidrogen. BACA JUGA:4 Jenis Tabung atau Tangki CNG Pengganti BBM Pertalite di Pasaran, Bahan Terberat tapi Harga Terjangkau BACA JUGA:Besok Bahan Bakar CNG Resmi Gantikan BBM Pertalite, Bagaimana Nasib Kendaraan Listrik di Indonesia? Kendaraan yang mengadopsi teknologi FCEV mempunyai tangki yang menjadi tempat hidrogen selayaknya tangki bahan bakar yang terdapat di kendaraan konvensional. Dari bahan bakar hidrogen tersebut akan menjadi sumber energi yang akan menjalankan motor listrik pada kendaraan. Dimana kendaraan ini tidak melepaskan zat CO2 maupun emisi berbahaya lainnya. Dikutip dari laman Web Honda, Gary Robinson selaku Vice President of Auto Planning & Strategy for American Honda Motor Co., Inc. mengatakan, Honda menetapkan tujuan untuk mewujudkan netralitas karbon pada tahun 2050 dimana pada tahun 2040. BACA JUGA:Ayo Tinggalkan BBM Pertalite dan Beralih ke CNG Sepeda Motor Bisa Irit Rp6.9 Juta Pertahun BACA JUGA:Ini Biaya Pemasangan CNG untuk Motor dan Mobil, Masih Lebih Irit dari BBM Pertalite "Kami berkeinginan untuk memiliki lini kendaraan bermotor listrik yang lengkap. Maka dari itu, kami mempercepat rencana kami untuk memproduksi baterai kendaraan listrik Honda di Amerika Serikat," jelasnya. *Waw, Kendaraan Listrik Honda Gunakan Bahan Bakar Hidrogen Baru Ada di Amerika Serikat
Kamis 05-01-2023,16:41 WIB
Reporter : Septi
Editor : Bambang
Tags : #produksi honda
#produksi 2024
#honda crv
#gary robinson
#bahan bakar nitrogen
#bahan bakar hidrogen
#amerika serikat
Kategori :
Terkait
Selasa 15-04-2025,19:02 WIB
Didukung Honda Brio, WR-V, BR-V dan CR-V, Honda Catat Peningkatan Penjualan di Bulan Maret 2025
Senin 22-07-2024,11:18 WIB
Pengunduran Diri Joe Biden dari Pencalonan Presiden AS 2024: Dampak dan Implikasinya
Minggu 14-07-2024,11:57 WIB
Donald Trump Ditembak di Telinga Saat Kampanye Pilpres Amerika Serikat: Kronologi Insiden dan Dampaknya
Minggu 14-01-2024,10:08 WIB
Kisah Unik Pembelian Pesawat Tempur: Bagaimana TNI dan Thailand Memperdaya Amerika Serikat?
Terpopuler
Selasa 22-04-2025,14:19 WIB
Pemekaran Wilayah NTT: Aspirasi Pembentukan Kabupaten Adonara Mimpi Lama Masyarakat Setempat
Selasa 22-04-2025,11:51 WIB
Pelatih Muda 32 Tahun Antar Uzbekistan U-17 Jadi Juara Asia, Ini Rahasianya!
Selasa 22-04-2025,13:51 WIB
Palembang Siap Sambut Presiden! Ratu Dewa : Tunjukkan Palembang Kota Aman dan Ramah
Selasa 22-04-2025,15:01 WIB
Peringatan Hari Bumi: Sumatera Menolak Punah Akibat Ekspansi Energi Kotor
Terkini
Selasa 22-04-2025,16:11 WIB
Bika Ambon : Kue Tradisional Khas Medan yang Melegenda di Seluruh Nusantara
Selasa 22-04-2025,16:05 WIB
Pepes Belut Bumbu Woku, Inovasi Kuliner Nusantara yang Mencuri Perhatian Pecinta Makanan Pedas
Selasa 22-04-2025,16:00 WIB
Aspirasi Pemekaran Wilayah NTT: Semangat Pembentukan Calon Kabupaten Alor Timur Makin Membara
Selasa 22-04-2025,15:49 WIB
Manfaatkan Pendanaan Usaha dari BRI, Waroeng Tani Tetap Berjaya Hingga Lintas Generasi
Selasa 22-04-2025,15:38 WIB