Terancam Punah, 3 Hewan Asli Sumatera ini Harus Dilindungi

Rabu 17-05-2023,16:00 WIB
Reporter : Diansyah
Editor : Erika

Caption : Terancam Punah, Tiga Hewan Asli Sumatera ini Harus Dilindungi. Foto : Palpos.Id.

 

JAKARTA, PALPOS.ID - Sumatera merupakan salah satu pulau yang ada di negara Indonesia.

Di pulau ini juga terdapat kehidupan beragam jenis hewan. Misalnya saja, Harimau Sumatera, Orangutan, dan Gajah Sumatera.

Ketiga jenis hewan ini merupakan hewan asli dari Pulau Sumatera. Meskipun begitu, pemerintah harus memberikan perhatian penuh terhadap ketiganya.

BACA JUGA:Sosialisasi Pelaksanaan Survei Integritas 2023, Kemenkumham Sumsel Dukung Pemetaan Risiko dan Praktek Korupsip

Hal itu karena, populasi Harimau Sumatera, Orangutan, dan Gajah Sumatera terancam punah.

Bentuk fisiknya yang unik dan menarik membuat mereka jadi sasaran empuk perburuan.

Sehingga pemerintah sampai harus mengeluarkan aturan agar hewan-hewan ini dilindungi.

1. Harimau Sumatera.

Harimau Sumatera atau Phantera Tigris Sumatrae ialah jenis harimau asli yang termasuk subspesies harimau yang masih bertahan hidup hingga saat ini.

BACA JUGA:Hindari Tabrakan, Truk BBM PT PSP Nyungsep Masuk Jurang

Harimau ini memilki ciri-ciri tubuhnya yang paling kecil dibandingkan jenis hewan harimau lainnya. Tidak hanya ukuran tubuh. Warnanya juga paling gelap diantara semua spesiesnya.

Dimana hewan ini juga masuk dalam klasifikasi hewan terancam punah. Hal itu karena populasi liarnya hanya tersisa sekitar 400-500 ekor.

2. Orangutan.

Kategori :