PRABUMULIH,PALPOS.ID - Sempat membuat geger warga Kota Prabumulih dan dunia maya, akhirnya pria pemeran sekaligus perekam adegan mesum berjudul “Hello Kitty” yang videonya tersebar luas melalui pesan whatsapp dan sosial media pada Maret 2023 lalu, berhasil diringkus Satreskrim Polres Prabumulih.
Pelaku dimaksud, Muhammad Akbar (26), warga Simpang Raja Kelurahan Handayani Kecamatan Talang Ubi Kabupaten PALI. Pelaku dan perekam video mesum tersebut ditangkap saat berada dikediamannya, Kamis (10/8). Kasat Reskrim Polres Prabumulih, Iptu Mas Suprayitno STRK mengatakan, selain meringkus pelaku adegan mesum itu pihaknya juga berhasil menyita 1 unit HP Vivo V23 yang digunakan untuk merekam. “Barang bukti dan pelaku sudah kita amankan,” ujarnya. BACA JUGA:Rumah Mantan Wabup OKI Disatroni Maling, Pelaku Sudah Diamankan Polisi Lebih lanjut perwira jebolan Akademi Kepolisian ini menuturkan, berdasarkan hasil pemeriksaan tersangka mengakui sengaja merekam adegan mesum untuk koleksi pribadi. “Tersangka ngaku untuk koleksi, sedangkan yang menyebarluaskan itu isteri tersangka,” tuturnya. Dikatakan kasatreskrim, karena perbuatan itu tersangka dijerat Pasal 27 ayat (1) UU RI Nomor 19 tahun 2016 “Aancaman hukumannya paling lama 12 tahun penjara,” tegasnya. BACA JUGA:Polda Sumsel Berhasil Sita 780 Tabung Gas Oplosan Dari Gudang Penyimpanan Milik SW di Kabupaten Muara Enim Untuk diketahui, pertengahan Maret 2023 lalu warga Kota Prabumulih dan dunia maya dihebohkan dengan beredarnya sebuah video adegan syur berdurasi 1 menit 15 detik. Dalam video itu tampak pria dan wanita tanpa busana berada di dalam kamar dengan nuansa hello kitty sedang melakukan adegan mesum.*Pemeran dan Perekam Video Adegan Mesum “Hello Kitty” Berhasil Diringkus
Kamis 10-08-2023,19:34 WIB
Reporter : Prabu
Editor : Diansyah
Tags : #warga simpang raja
#satreskrim polres prabumulih
#perekam video
#pemeran
#muhammad akbar
#kasat reskrim polres prabumulih
#iptu mas suprayitno strk
#hello kitty
#berhasil diringkus
#adegan mesum
Kategori :
Terkait
Kamis 10-08-2023,19:34 WIB
Pemeran dan Perekam Video Adegan Mesum “Hello Kitty” Berhasil Diringkus
Minggu 19-03-2023,20:20 WIB
Kejar Pelaku Penyebar Video Mesum Hello Kitty
Minggu 12-02-2023,18:04 WIB
Hampir Dua Tahun Buron, Ajun Mahendri Ditangkap, Begini Kronologisnya
Terpopuler
Jumat 21-03-2025,10:43 WIB
Susur Sungai Musi: Wujud Komitmen Bank Indonesia Penuhi Kebutuhan Uang Rupiah Masyarakat di Wilayah Perairan
Jumat 21-03-2025,16:31 WIB
Pemekaran Wilayah di Indonesia: Usulan Pembentukan 17 Calon Provinsi Baru di Pulau Sumatera
Jumat 21-03-2025,17:13 WIB
Sekjen ESDM, Lakukan Pemantauan Langsung ke SPBU. Pastikan Tidak Ditemukan Masalah Terkait Spesifikasi dan
Jumat 21-03-2025,16:52 WIB
Pemekaran Wilayah Sumatera Utara: Usulan Pembentukan 2 Kabupaten Baru Pisah dari Deli Serdang
Kamis 20-03-2025,22:00 WIB
Terobos Palang Pintu Perlintasan KA, Pelajar Tewas
Terkini
Jumat 21-03-2025,18:02 WIB
Polres Prabumulih Salurkan Bantuan CSR untuk Dukung Ketahanan Pangan Melalui Program P2LP
Jumat 21-03-2025,17:57 WIB
KPK Geledah Rumah Kadis PUPR dan Anggota DPRD OKU
Jumat 21-03-2025,17:52 WIB
Sempat Tertunda 2 Bulan, Akhirnya Gaji PHL Pemkot Prabumulih Cair
Jumat 21-03-2025,17:34 WIB
Lindungi Hak Pekerja, Disnaker Prabumulih Buka Posko Pengaduan THR
Jumat 21-03-2025,17:28 WIB