Nokia XR21, Tahan Benturan dan Tahan Air di Kedalaman Lebih dari 6 Meter

Rabu 13-09-2023,17:07 WIB
Reporter : Robby
Editor : Adetia

Hal lain yang perlu diperhatikan calon pembeli adalah bobotnya yang mencapai 231 gram.

Ini masuk kategori berat, namun soal bobot di atas 200 gram bukan masalah besar bagi mereka yang mencari HP outdoor.

Di Eropa, Nokia XR21 dijual 570 euro (sekitar Rp9,2 juta).*

Kategori :