Nonton YouTube Tanpa Iklan, Emang Bisa? Ini Dia Tips dan Caranya

Senin 01-01-2024,21:25 WIB
Reporter : Isro
Editor : Romi

Berikut adalah langkah-langkah untuk menginstal dan menggunakan AdBlock:

1. Buka browser Chrome dan kunjungi situs https://getadblock.com/.

2. Klik tombol "GET ADBLOCK NOW" dan ikuti instruksi instalasi di Google Web Store.

3. Tambahkan ekstensi ke browser Chrome.

4. Atur pengaturan sesuai keinginan Anda.

5. Nikmati menonton YouTube tanpa iklan.

BACA JUGA:HP Baru, Ini 6 Daftar HP yang Rilis Tahun 2024. Ada Xiaomi 14 Android Pertama dengan Snapdragon 8 Gen 3

BACA JUGA:Rekomendasi Laptop Intel EVO Termurah Awal 2024 Kuartal Pertama : Intel Gen 13 dan 100 Persen sRGB

Selain langganan dan ekstensi peramban, beberapa aplikasi pihak ketiga dirancang khusus untuk memblokir iklan di YouTube saat digunakan pada perangkat seluler. 

Berikut adalah beberapa aplikasi yang dapat menjadi alternatif menarik:

1. Youtube Vanced

Aplikasi modifikasi populer yang menawarkan pengalaman YouTube tanpa iklan dan fitur tambahan seperti pemutaran latar belakang dan resolusi video tinggi. 

Pengguna perlu mengunduh aplikasi pendukung bernama MicroG untuk menggunakan Youtube Vanced.

2. GoTube

Aplikasi alternatif untuk menonton YouTube tanpa iklan melalui Google Play Store. Menawarkan fitur menarik seperti pemutaran video di latar belakang dan koleksi video populer.

BACA JUGA:Zodiak Sagitarius Memiliki banyak Harapan dan Tantangan yang Menanti di tahun 2024, Ini Rinciannya...

Kategori :