Berapa Biaya Perawatan Kendaraan Listrik NETA V ? Ada Penghematan hingga 100.000 Km !

Senin 22-01-2024,21:02 WIB
Reporter : Mesi
Editor : Zen Bae

NETA juga memberikan jaminan garansi seumur hidup hingga 2024 kepada 2024 konsumen pertama yang membeli NETA V sejak acara GIIAS 2023.

BACA JUGA:Mazda Luncurkan Mobil Listrik Pertama All New Mazda MX-30 EV : Tampil Beda dengan Konsep 'Manusia Modern'

BACA JUGA:Inovasi Chery OMODA E5 : Mobil Listrik Setir Kanan Segera Menggebrak Tanah Air !

Garansi ini mencakup komponen-komponen penting seperti high voltage battery, drive motor, dan motor control unit untuk meningkatkan kenyamanan pengguna.

Di tengah berkembangnya tren mobil listrik, perusahaan otomotif di Indonesia mulai menggali pandangan dan perencanaan berkendara khususnya untuk kendaraan listrik.

Irwin Tristanto, General Manager Engineering Management Division PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN), menyampaikan pentingnya perencanaan waktu dan perjalanan bagi pengguna mobil listrik.

BACA JUGA:Zeekr Luncurkan Mobil Listrik MPV 009 dengan Peningkatan Fitur dan Teknologi : Wajar Alphard Ketar Ketir !

BACA JUGA:Honda Resmi Perkenalkan Honda O Series : Mobil Listrik Canggih dengan Konsep Ringan, Ringkas dan Bijak !

Irwin menyoroti perlunya perencanaan perjalanan, termasuk menghitung kecukupan baterai mobil dengan jarak yang akan ditempuh.

Pentingnya perilaku berkendara yang aman juga ditekankan oleh Wakil Presiden Direktur PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN), Bob Azam.

Menurutnya, perilaku berkendara yang aman menjadi kunci penting, khususnya bagi pengguna mobil listrik.  

Bob Azam menambahkan bahwa ke depannya, kendaraan listrik dapat menjadi alat transportasi alternatif di perkotaan.

Berbicara tentang teknologi baterai dan penggunaan nikel, Bob Azam menyatakan bahwa Toyota sedang mempertimbangkan keefisienan teknologi dan mencari solusi untuk mendukung industri nikel di Indonesia.

Upaya ini merupakan bagian dari komitmen Toyota untuk beradaptasi dengan perkembangan industri dan teknologi di masa depan.***

Kategori :