Mengusir Kecoa Secara Alami, Tips Ampuh dengan Bahan Dapur

Senin 29-01-2024,10:22 WIB
Reporter : Yati
Editor : Zen Bae

Alternatif lainnya, kamu cukup letakkan saja potongan timun di dalam kaleng alumunium kosong yang sudah dibersihkan.

BACA JUGA:Menguak Rahasia Memilih dan Menikmati Durian Berkualitas

BACA JUGA:Manfaat Luar Biasa Tomat dalam Menurunkan Tekanan Darah dan Mencegah Hipertensi

Nantinya, aroma dari timun tersebut mampu mengusir dan membunuh semut dan kecoak.

2. Daun Salam

Cara ini cocok bagi Moms yang mungkin tidak tega membasmi kecoak, dan hanya ingin sekadar mengusir kecoak saja.

Kamu bisa menggunakan daun salam karena kecoa membenci aroma daun salam yang menyengat.

BACA JUGA:Jeruk Nipis, Citrus yang Wajib Hadir di Dapur dan Tubuh

BACA JUGA:Rasa Manis-Asam yang Memikat: Eksplorasi Kesehatan dari Buah Kecapi Tropis

Cara yang bisa dilakukan mudah saja. 

Cukup menghancurkan segenggam daun salam, bisa menggunakan ulekan, atau menggunakan cara lain.

Kemudian, hancurkan sampai menjadi bubuk, lalu taburkan di area yang banyak kecoak.

3. Minyak Peppermint

Kamu mungkin sudah tahu manfaat minyak esensial yang biasanya digunakan sebagai aromaterapi, pewangi ruangan, hingga perawatan kulit?

Nah, minyak peppermint ternyata juga adalah salah satu minyak esensial yang efektif untuk mengusir kecoa. Cara membuatnya juga mudah sekali.

Kamu cukup mencampurkan air garam dan minyak peppermint dalam sebuah wadah.

Kategori :