Meskipun tampil dengan gaya klasik, Honda Super Cub 110 tidak ketinggalan dalam hal teknologi.
Motor ini dilengkapi dengan Honda Smart Engine berkapasitas 110 cc SOHC dengan diameter langkah 47,0 x 63,1 mm.
BACA JUGA:Honda Supra GTR 150 2024: Perpaduan Sempurna Antara Performa Tangguh dan Desain Sporty
BACA JUGA:Generasi Terbaru Honda BeAT Segera Hadir: Inovasi dan Teknologi Terbaru
Teknologi baru yang dikembangkan oleh Honda membuat motor ini semakin irit, kuat, dan tahan lama.
Asupan bensin ke ruang bakar menggunakan injektor PGM-FI yang diklaim mampu menghasilkan penghematan BBM hingga 71,4 kilometer per liter.
Penyaluran daya menggunakan transmisi manual empat percepatan, memberikan sensasi berkendara yang autentik bagi para pecinta motor.
BACA JUGA:Legenda Abadi: Mengungkap Kisah Honda Super Cub dari Masa ke Masa
BACA JUGA:Perkuat Tali Persaudaraan Bikers, Jambore Nasional Revo Sukses Digelar di Palembang
Fitur Praktis dan Fungsional
Honda Super Cub 110 juga dilengkapi dengan fitur-fitur praktis yang memudahkan pengendara.
Untuk menyalakan mesin, tersedia dua pilihan starter: electric starter dan kick starter.
BACA JUGA:Pembalap Muda Astra Honda, Arbi Aditama, Hadapi Tantangan Dunia di GP Catalunya
BACA JUGA:Honda Super Cub C125 2024 dengan Warna-warna Baru yang Elegan dan Lebih Mengoda
Bagi mereka yang sering membawa barang ringan, motor ini dilengkapi dengan besi jepitan di atas sepatbor, yang sangat berguna untuk membawa barang-barang kecil dengan aman.
Di Thailand, Honda Super Cub 110 ditawarkan dengan harga yang sangat terjangkau, membuatnya menjadi pilihan menarik bagi banyak orang.