"Kalau kita kemarin banyak kegiatan, ya minimal yang baru ini lebih banyak lagi atau minimal sama.
Terserah kegiatannya apa saja, tapi saya menyarankan kegiatannya berupa seminar motivasi atau kepemudaan ataupun seminar tentang bahaya narkoba dan seks bebas," pungkasnya.