Tak Kalah dengan Wisata Lombok: Inilah Posana Memukau Pantai Sari Ringgung Lampung!

Minggu 12-01-2025,20:41 WIB
Reporter : Diansyah
Editor : Dahlia

TRAVELING,PALPOS.ID -Tak Kalah dengan Wisata Lombok: Inilah Posana Memukaimu Pantai Sari Ringgung Lampung! 

Pantai Sari Ringgung merupakan wisata pantai di  Lampung yang tak kalah dengan wisata di Bali dan Lombok.

Lampung sebagai provinsi di ujung Pulau Sumatera memang belum seterkenal Bali atau Lombok dalam urusan wisata pantai. 

BACA JUGA:Pemandangan Spektakuler Ini Ada di Bukit Aslan Bandar Lampung

BACA JUGA:Inovasi Liburan Imlek 2025 yang Hemat dan Sesuai Kantong

Namun, jangan salah sangka. Lampung memiliki banyak pantai indah yang menawarkan pesona alam tak kalah memukau. 

Salah satu destinasi yang patut dikunjungi adalah Pantai Sari Ringgung tersebut.

Pantai Sari Ringgung ialah sebuah surga tersembunyi yang terletak di Kabupaten Pesawaran.

BACA JUGA:Asri dan Indah: Daya Tarik yang Ditawarkan Air Terjun Putri Malu Lampung!

BACA JUGA:Penat Sehari-hari Bisa Langsung Hilang Saat Menikmati Pesona Danau di Lampung Ini!

Tepatnya Pantai ini berlokasi di Jalan Way Ratai KM 14, Desa Sidodadi, Kecamatan Teluk Pandan, Kabupaten Pesawaran, Lampung. 

Hanya berjarak sekitar 40 hingga 50 menit perjalanan dengan mobil dari Kota Bandar Lampung, pantai ini menjadi pilihan yang tepat untuk liburan singkat.

Untuk mencapai pantai ini, kalian dapat mengambil rute melalui Padang Cermin di lintas timur Sumatera. 

BACA JUGA:Pesona Alam Bahari Pantai di Lampung Ini Tak Kalah Indah dengan Pulau Dewata

BACA JUGA:Inilah Pesona Alam dan Sejarah yang Memikat dari Pantai Setigi Heni Lampung!

Kategori :