Untuk mendukung aktivitas sehari-hari, Huawei Pura 70 Ultra dilengkapi dengan baterai 5200 mAh yang mendukung teknologi Huawei SuperCharge 100W, memungkinkan pengisian daya super cepat untuk mendukung produktivitas tanpa henti.
Dengan berbagai fitur unggulan dan desain premium, Huawei Pura 70 Ultra siap memikat hati para penggemar smartphone di Indonesia dan global.