DPRD Prabumulih Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Sambutan Wako dan Wawako 2025-2030

Rabu 05-03-2025,19:54 WIB
Reporter : Prabu
Editor : Dahlia

"Karena mulai saat ini, banyak yang harus dilakukan, dirubah, dibuat dan dibangun untuk memberi manfaat besar bagi masyarakat tanpa membedakan latar belakang," terangnya. 

Masih kata Arlan, kita harus bergerak cepat bersama-sama pemerintah dan masyarakat mewujudkan semuanya.

"Karena kehadiran kami adalah hasil kemenangan Demokrasi dan kemenangan rakyat Prabumulih," tutupnya mengaku saatnya kita bersatu padu dan yakin Prabumulih kedepan jauh lebih maju dan terdepan dan pembangunan ke arah lebih baik. *

Kategori :