"Pihaknya terus mengupayakan keinginan masyarakat Kabupaten Muara Enim tentang truk batu bara yang tidak melewati jalan umum, namun juga mencari solusi agar dunia usaha juga tetap hidup," pungkasnya.
BACA JUGA:Dukung Ketahanan Pangan, Lakukan Perawatan Tanaman Terong
BACA JUGA:Arus Balik Lebaran Mulai meningkat
Upaya yang tengah dilakukan Bupati Muara Enim ini diharapkan dapat segera membuahkan hasil yang positif, menciptakan solusi yang saling menguntungkan (win-win solution) bagi masyarakat serta sektor pertambangan di Kabupaten Muara Enim.* (ozi)