2 Unit Daihatsu Ini Idola Warga Sumbagsel

2 Unit Daihatsu Ini Idola Warga Sumbagsel

Grand Max Pickup terbaru keluaran Daihatsu--istimewa

Palembang, PALPOS.ID - Setiap tahun ini biasanya perusahaan mobil kerap melahirkan generasi berikutnya dengan spesifikasi yang tentunya disesuaikan dengan kebutuhan.

Salah satunya Daihatsu yang juga selalu melahirkan unit terbaru, serta tetap menjadi salah satu yang paling diminati ditanah air, karena harganya yang relative dibawah Rp500 jutaa.

Meskipun harga terjangkau, namun produk dari Jepang ini memiliki kualitas yang mumpuni.

Diketahui juga, jika produk otomotif dari negeri sakura ini memiliki ragam segemen, yakni SUV, MPV dan Hatchback.

BACA JUGA:Mau Kerja di PT HM Sampoerna, Ini Dia Persyaratannya

Namun dari banyaknya deretan jenis dari ketika segmen ini ada dua jenis Daihatus yang ternyata tinggi peminatnya di Palembang, yakni  Grand Max Pickup, dan Sigra.

Tingginya kedua jenis mobil ini tentunya miliki alasan yang kuat, dimana Sumsatera bagian Selatan merupakan wilayah yang tinggi akan komoditi serta perniagaan.

Dikatakan Kordinator Wilayah Daihatsu Area Sumbangsel Stevan cristianto, jika ada peningkatan cukup signifikan pada jenis kendaraan Pickup.

“Grand Max Pickup nomor satu di Sumsel, diiringi dengan Sigra, Terios lalu diiringi dengan jenis lainnya,” paparnya.

BACA JUGA:Mobil SUV Buatan PT Pindad ‘Maung’ Diresmikan Presiden Jokowi

Dia mengungkapkan, kontribusi Pickup sebesar 30 persen, Sigra 27 persen sisanya Xenia dan Terios 26 perse dan diiringi jenis lainnya.

Sementara untuk unit Sigra yang merupakan segmen MPV atau multifungsi favorit keluarga ini ternyata menjadi idola juga di Sumbagsel. 

Mobil yang termasuk jenis mobil LCGC, sigra ditenagai dnegan duapilihan mesin bensin berkapasitas 1197 cc, teknologi VVT-I yang bisa menghemat konsumen bahanbakar.

Maka tidak heran, jika unit ini memang diburu banyak konsumen baik untuk kebutuhan keluarga serta lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: