Mengulas Kelebihan dan Kekurangan All New Toyota Fortuner 2024 yang Wajib Diketahui : Simak Penjelasannya !

Mengulas Kelebihan dan Kekurangan All New Toyota Fortuner 2024 yang Wajib Diketahui : Simak Penjelasannya !

--

Konsumsi Bahan Bakar: 10,5 km/liter (dalam kota) & 18,4 km/liter (luar kota)

Transmisi: Otomatis 6-percepatan

Sistem Penggerak: 4x2 Rear-Wheel Drive / 4x4 four-wheel drive

BACA JUGA:Cara Mudah Memiliki All New Toyota Fortuner 2024 : Cicilan 6 Jutaan per Bulan, Berikut Skema Kredit Terbaru !

BACA JUGA:Tinggal Menghitung Hari, All New Fortuner 2024 Meluncur : Keunggulan Teknologi Hybrid dengan Desain Gagah !

Berikut kelebihan All New Toyota Fortuner yang harus diketahui :

1. Eksterior Gagah

Desain luar yang gagah dengan sentuhan TRD Sportivo Grille, New TRD Sportivo Front Underguard, dan Rear Roof Spoiler memberikan tampilan yang sporty.

2. Mesin Responsif

Performa mesin yang tangguh dengan mesin diesel 2GD-FTV Turbo Intercooler yang memberikan tenaga maksimal dan torsi yang impresif.

3. Fitur Keselamatan

Dilengkapi dengan fitur keselamatan seperti Dual SRS Airbag, ABS + EBD untuk menjaga pengemudi dan penumpang tetap aman.

4. Suspensi Nyaman

Suspensi depan double wishbone dan suspensi belakang 4 link memberikan kenyamanan dan handling yang baik.

Meski memiliki banyak kelebihan, Toyota Fortuner memiliki beberapa kekurangan di antaranya :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: