Buah Murbei Punya Segudang Manfaat, Bisa Jadi Penambah Imun

Buah Murbei Punya Segudang Manfaat, Bisa Jadi Penambah Imun

Buah Murbei Dapat Mencegah Penuaan Dini dan Menyehatkan Mata.-Palpos.id-Foto : hallosehat

PALEMBANG, PALPOS.IDBuah murbei salah satu buah jenis beri-berian yang memang kurang umum di Indonesia, hal itu yang membuat Buah murbei jarang terlihat dan di konsumsi oleh masyarakat.

Buah murbei berasal dari negara Cina, murbei memiliki rasa seperti anggur dan berbentuk seperti buah blackberry.

Buah murbei ternyata juga banyak manfaatnya bagi kesehatan tubuh manusia jika dikonsumsi secara rutin.

BACA JUGA:Dituduh Lakukan Perbuatan Asusila Warga Kota Palembang Lakukan Sumpah Pocong, Ini Kata MUI...

Ternyata karbohidrat yang ada di dalam  buah murbei dapat mengubah gula menjadi glukosa, sehingga memberikan energi pada sel di dalam tubuh.

Selain itu juga, mengonsumsi buah ini juga dapat meningkatkan asupan zat besi dan mencukupi kebutuhan oksigen pada jaringan di dalam tubuh.

Buah murbei juga memiliki beberapa jenis, yaitu murbei putih, murbei merah, dan murbei hitam.

BACA JUGA:Ke Palembang Wisatawan Wajib Coba Makan Tekwan dan Model Campur Indomie Goreng, Rasanya Bikin Nagih...

Meski ada tiga jenis dan menggunakan nama warna, bukan berarti buah murbei warnanya sesuai dengan namanya.

Contoh beberapa jenis murbei putih buahnya tidak hanya satu warna melainkan mengasilkan semua warna buah.

Jadi kali ini Palpos.id akan memberitahukan apa saja manfaat dari buah murbei ini, berikut manfaat buah murbei yang Palpos.id kutip dari halodoc :

BACA JUGA:Sedapnya ‘Ketupat Jembut’ Menu Khas Semarang, Bikin Lidah Bergoyang

1. kesehatan Pencernaan

Buah murbei mampu melancarkan sistem pencernaan, sebab buah ini  mengandung banyak serat layaknya buah-buahan lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: