EMPAT LAWANG, PALPOS.ID - Kejaksaan Negeri (Kejari) Empat Lawang kembali menggelar kegiatan rangkaian hari ulang tahun bahkti adhyaksa (HBA) ke 62 dan hut IAD ke-XXII.
Kali ini, Kegiatan yang dilakukan adalah kegiatan donor darah di kantor Kejari Empat Lawang. "Alhamdulillah hingga saat ini sudah ada 6 orang yang mendaftarkan diri. Dan alhamdulilah bisa diambil darahnya setelah dilakukan pemeriksaan tensi dan kadar hemoglobin calon Pendonor Darah," ungkap Kajari Empat Lawang Sigit Prabowo SH MH, Rabu (20/7). Untuk sementara ini, kata Sigit, sudah ada sebanyak tujuh kantong darah yang dikumpulkan dari pendonor darah. "Sementara terkumpul 7 kantong darah, dan kegiatan donor darah masih tetap berlangsung. Dan nantinya darah yang dikumpulkan akan diserahkan ke PMI yang ada di RSUD Empat Lawang," bebernya. Dijelaskan Sigit, pelaksanaan donor darah ini, tidak hanya diikuti oleh seluruh pegawai, baik ASN dan Tenaga Honorer pada Kejari Empat Lawang saja. Namun juga Ketua IAD Daerah Empat Lawang beserta jajaran yang turut hadir dan turut mendonorkan darahnya. "Bagi yang ingin mendonorkan darahnya, silakan datang ke Kantor Kejari Empat Lawang. Nanti kami akan periksa terlebih dahulu apakah boleh atau tidak," tuturnya. (*)Peringati HBA ke-62 Kajari Empat Lawang Donorkan Darah
Rabu 20-07-2022,13:17 WIB
Reporter : Padri
Editor : Bambang
Kategori :
Terkait
Kamis 13-02-2025,14:45 WIB
Bantu Sesama: Anggota Kodim 0402/OKI-OI Melaksanakan Donor Darah!
Senin 10-02-2025,20:16 WIB
PLN UID S2JB Gelar Donor Darah Massal Peringati Hari Kanker Sedunia dan Bulan K3 Nasional 2025
Kamis 06-02-2025,19:18 WIB
Meningkatkan Kesadaran K3 Pertamina Drilling Adakan Donor Darah dan Edukasi Karyawan
Sabtu 25-01-2025,17:06 WIB
Semen Baturaja Sumbang 120 Kantong Darah ke PMI di Bulan K3 Nasional
Rabu 22-01-2025,20:27 WIB
Bantu Masyarakat: Kodim 0402/OKI Sumbangan 250 Kantong Darah!
Terpopuler
Kamis 13-03-2025,15:08 WIB
Pemekaran Wilayah Kalimantan Timur: IKN Nusantara Berdampak Pada Tata Kelola Wilayah di Indonesia
Kamis 13-03-2025,16:26 WIB
Sempat 3 Hari Ditahan, Pengusaha Sumsel Haji Halim 'Dilepas' Penyidik Kejari Muba
Kamis 13-03-2025,13:41 WIB
Masyarakat Sipil Menduga Danantara Sebagai Alat Melanggengkan Industri Batubara
Kamis 13-03-2025,15:43 WIB
5 Bansos Cair Maret 2025, Termasuk Dana PIP Termin 1 yang Masuk ke Rekening Penerima
Terkini
Jumat 14-03-2025,11:06 WIB
Subaru WRX tS: Evolusi Tercanggih dari Sedan Sport Legendaris.
Jumat 14-03-2025,11:00 WIB
Mercedes-Benz X-Class: Pikap Mewah yang Gagal Bersinar di Pasar Otomotif.
Jumat 14-03-2025,10:52 WIB
Jembatan Rantau Bayur & Tanah Kering Segera Dibangun! Respon Herman Deru Buat Warga Senang
Jumat 14-03-2025,10:46 WIB
Pemain Timnas Putri Indonesia, Shafira Ika, Diminati Klub Eropa! Akan Hijrah?
Jumat 14-03-2025,10:39 WIB