Dirinya berharap, jika nantinya akan ada penurunan harga bahan pokok. Karena mengingat untuk sekarang ini, semua harga rata-rata naik.
“Harapannya ya paling harga sembako balik normal, biar masyarakat kelas menengah gak ngeluh juga. Kasian kan sekarang apa-apa naik, pasti yang selalu merasa terbebani ya masyarakat menengah kebawah seperti kami ini. Saya juga jualan kecil-kecilan, bukan warung yang besar. Jadi sangat ngerasa agak beban juga sih kalau semuanya naik,” tukasnya. (*)