LUBUKLINGGAU, PALPOS.ID - Kasus pembobolan mesin Ajungan Tunai Mandiri (ATM) BRI yang viral di Kota Lubuklinggau menjadi sorotan berbagai lapisan masyarakat. Termasuk juga salah satunya wakil rakyat, H Merismon.
Anggota DPRD Lubuklinggau ini prihatin atas kasus tersebut. Menurutnya aksi kriminalitas bisa terjadi dimana saja dan melibatkan siapa saja. BACA JUGA:Oknum Polres Empat Lawang Bobol ATM Untuk Bayar Utang Judi Online Namun dalam hal judi online ini, lanjutnya dampaknya sungguh sangat bahaya. Karena bukan hanya orang kaya dan orang dewasa saja yang bisa bermain judi online. BACA JUGA:Oknum Polres Empat Lawang Bobol ATM Bank SumselBabel Namun anak-anak sekolah juga sekarang sudah bisa buka situs judi online. "Ini tentu sangat berbahaya untuk generasi muda kedepannya," tegas anggota legislatif dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ini, Senin, 15 Agustus 2022. BACA JUGA:Pelaku Bobol ATM di Lubuklinggau Ternyata Oknum Polisi Empat Lawang Untuk itu lanjut Merismon, sebagai wakil rakyat dirinya mendesak agar Kementrian Komunikasi dan Informasi menutup situs judi online tersebut. "Kita mendesak Kemenkominfo menutup Situs Judi online," pungkasnya. (*)Anggota Dewan Desak Kemenkominfo Tutup Situs Judi Online
Senin 15-08-2022,16:48 WIB
Reporter : Yati
Editor : Bambang
Tags : #tutup
#polres lubuklinggau
#mesin atm bsb
#mesin atm bri
#kota lubuklinggau
#judi online
#dprd lubuklinggau
#desak kemenkominfo
#bobol
#anggota dewan
Kategori :
Terkait
Selasa 22-04-2025,18:27 WIB
Pengadilan Agama Baturaja Tangani 275 Kasus Perceraian
Senin 24-03-2025,16:21 WIB
Menguatkan Generasi Muda: Bupati H M Toha Ajak Mahasiswa dan Pemuda Muba Jauhi Judi Online dan Narkoba
Sabtu 15-03-2025,10:38 WIB
Selamatkan Keluarga dari Bahaya Judi Online & Pornografi dan Bebas Narkoba !
Rabu 05-03-2025,20:14 WIB
Walikota Dorong OPD Lakukan Efesiensi Anggaran, DPRD Dukung Dengan Syarat
Rabu 19-02-2025,16:06 WIB
Periksa Kelengkapan Senpi hingga Aplikasi Judol
Terpopuler
Rabu 23-04-2025,10:10 WIB
Review Lexus NX 350h Luxury: SUV Rp 1,4 Miliar yang Bikin Pesaing Ketar-ketir.
Rabu 23-04-2025,15:56 WIB
Aspirasi Pemekaran Wilayah NTB: Usulan Pembentukan 7 Kabupaten dan Kota Baru Ubah Peta Wilayah
Rabu 23-04-2025,10:04 WIB
Nissan Gloria Wagon GL 2.0 M/T 1996: Station Wagon Retro yang Kini Jadi Incaran Kolektor.
Rabu 23-04-2025,09:56 WIB
Mitsubishi L300 Minibus: Kembalinya Legenda Tangguh dengan Sentuhan Modern.
Rabu 23-04-2025,18:47 WIB
Ditanya Soal Pemanggilan ASN, Kajari Prabumulih: Teman-Teman Pidsus Nanti Akan Merilis
Terkini
Rabu 23-04-2025,21:04 WIB
Menkopangan RI Zulhas Takjub Gubernur Herman Deru Sulap Rawa Tempat Buaya Menjadi Sawah Produktif
Rabu 23-04-2025,21:00 WIB
Mobil Dokter Vs Motor warga: Dua Pengendara Motor Dilarikan Ke Rumah Sakit, Salah Satu Pelajar
Rabu 23-04-2025,20:53 WIB
Terlibat Kasus Penggelapan Mobil Pria Asal Medan, Ditangkap Tim Tekab Polres Prabumulih
Rabu 23-04-2025,20:48 WIB