INDRALAYA, PALPOS.ID - Tersangka pembacokan korban Amir Hamzah (58) Warga Desa Sungai Keli, Pemulutan Selatan, Ogan Ilir (OI) akhirnya keluar dari persembunyianya.
Adalah Holipi (21), warga yang sama, tersangka kasus pembacokan dimaksud. Setelah hampir satu bulan akhirnya Holipi menyerah dan berencana menyerahkan diri ke Polsek Pemulutan. Polisi yang mendapat kabar Holipi akan menyerahkan diri lantas menjemputnya. Tersangka diamankan di rumahnya di desa tersebut. BACA JUGA:Warga Sungai Keli Nyaris Tewas Dibacok, Pelaku Diduga Pembunuh Bayaran Kapolres Ogan Ilir AKBP Andi Baso Rahman, melalui Kapolsek Pemulutan AKP Herry Yusman mengatakan tersangka di jemput pada Kamis 08 September 2022, sekitar pukul 12.00 WIB. "Benar tersangka kita sudah diamankan. Untuk barang bukti belum ada, masih kita upayakan,” ungkap Kapolsek. ‘’Tersangka kita jerat dengan Ancaman berdasarkan pasal 351 KUHPidana tentang penganiyayaan dengan ancaman 2,8 tahun penjara," terang Kapolsek lagi, Jumat 09 September 2022. Diberitakan sebelumnya Warga Desa Sungai Keli dihebohkan dengan aksi pembacokan seorang mantan panitia Pilkades, Amir Hamzah. BACA JUGA:Sering Ditantang Berkelahi, Warga Muba Bacok Temannya Kejadian itu terjadi pada Selasa 16 Agustus 2022 lalu, sekitar pukul 00.30 WIB atau dinihari. Saat itu tersangka Holipi mengetuk pintu rumah korban Amir Hamzah, dengan modus mengantar undangan. "Pelaku mengetuk pintu mengaku ingin mengantar undangan. Tapi saat pintu dibuka, pelaku langsung membacok dan saya kenal yang membacoknya,” ujar Marlina, anak korban. (*)Tersangka Pembacokan Panitia Pilkades di Desa Sungai Keli Diamankan
Jumat 09-09-2022,14:26 WIB
Reporter : Isro
Editor : Bambang
Tags : #tersangka pembacokan
#polsek pemulutan
#panitia pilkades
#menyerahkan diri
#kabupaten ogan ilir
#holipi
#desa sungai keli
#amir hamzah
Kategori :
Terkait
Jumat 31-01-2025,15:57 WIB
Antisipasi Terjadi bencana dan Korban Tenggelam Polsek Pemulutan Cek Debit Air
Senin 02-09-2024,22:01 WIB
Sempat Buron, Pelaku Penusukan Akhirnya Menyerahkan Diri
Senin 27-05-2024,13:31 WIB
Pembunuh Pemas Permata di Keluang Menyerahkan diri, Ternyata ini Motifnya...
Selasa 13-06-2023,20:08 WIB
56 Desa di OKI akan Gelar Pilkades Serentak, Pemerintah Kabupaten Bersiap
Senin 12-06-2023,21:47 WIB
Kapolres Minta Istri Dosen di Lubuk Linggau Kasus Penggelapan Sertifikat Tanah Menyerahkan Diri
Terpopuler
Jumat 07-02-2025,10:46 WIB
Kolaborasi Toyota & BMW Hadirkan Performa Turbocharged Tiada Tanding.
Jumat 07-02-2025,10:52 WIB
Sensasi Turbo 4G63! Evo VII, Mobil Sport yang Tak Lekang oleh Waktu.
Jumat 07-02-2025,16:48 WIB
Pemekaran Wilayah Kepulauan Riau: Calon Kabupaten Kepulauan Singkep Fokus Ekonomi Lokal
Jumat 07-02-2025,15:56 WIB
Wamendagri Tegaskan 505 Kepala Daerah Akan Dilantik Serentak pada 20 Februari 2025
Kamis 06-02-2025,23:14 WIB
Xiaomi 13T: Smartphone Canggih dengan Performa Tangguh dan Kamera Leica
Terkini
Jumat 07-02-2025,17:19 WIB
Pemekaran Wilayah Kepulauan Riau: Calon Kabupaten Kepulauan Kundur untuk Efisiensi Pemerintahan
Jumat 07-02-2025,16:48 WIB
Pemekaran Wilayah Kepulauan Riau: Calon Kabupaten Kepulauan Singkep Fokus Ekonomi Lokal
Jumat 07-02-2025,16:32 WIB
Rampok Besenpi Satroni Rumah Warga di Desa Keban
Jumat 07-02-2025,16:24 WIB
Pemekaran Wilayah Kepulauan Riau: Calon Kabupaten Bintan Utara Fokus Pembangunan dan Pelayanan
Jumat 07-02-2025,15:56 WIB