KAYUAGUNG, PALPOS.ID - Kabar duka menyelimuti Universitas Islam Ogan Komering Ilir (UNISKI).
Pasalnya, Rektor kampus tersebut, Dr Ir H Moh Rasyid Ridho MSi meninggal dunia pada hari ini, Senin, 19 September 2022, sekitar pukul 08.30 WIB. "Hari ini sekitar pukul 08.00 WIB, kita mendapatkan informasi bahwa beliau dibawa ke RS Bunda Palembang. Setengah jam kemudian, kita dapat kabar lagi, Bapak telah berpulang," ungkap Kepala BAK Uniski, Romi saat dikonfirmasi Palpos.Id, Senin 19 September 2022. Ia menambahkan, mereka sendiri sangat terkejut mendengar kabar duka itu, lantaran yang bersangkutan pada beberapa hari sebelumnya masih terlihat sehat-sehat saja. BACA JUGA:Peminat Mahasiswa Baru Kuliah di Uniski Tahun 2022 Meningkat "Kita juga belum mengetahui beliau dibawa ke RS Bunda karena sakit apa. Dan saat ini kita sedang dalam perjalanan menuju rumah duka di Jalan Musyawarah Komplek Griya Mitra II atau berdekatan dengan Poligon Palembang,"ucapnya. Dikatakannya lagi, untuk rencana dimana Dr Ir H Moh Rasyid Ridho MSi akan dimakamkan, mereka belum tahu. Karena keluarga dari Almarhum rata-rata berada di Jawa semua. "Setahu kami Almarhum sangat baik orangnya. Ketika dengan kami selaku bawahan ini perhatian," terangnya. ''Dan kalau ada kekurangan secara pribadi beliau suka membantu," ujarnya. BACA JUGA:49 Ribu KPM di Kabupaten OKI Terima BLT BBM Disinggung proses kegiatan belajar mengajar pada hari ini apakah masih berjalan? Romi menerangkan, untuk pagi tadi karena sebagian besar dosen melayat, maka ada yang dipercepat, namun menurutnya untuk siang mungkin masih ada yang aktif. (*)Rektor Uniski Rasyid Ridho Hembuskan Nafas Terakhir
Senin 19-09-2022,11:28 WIB
Reporter : Diansyah
Editor : Bambang
Tags : #rs bunda palembang
#romi
#rektor uniski
#meninggal dunia
#kepala bak uniski
#kabupaten oki
#hembuskan nafas terakhir
#dr ir h moh rasyid ridho msi
Kategori :
Terkait
Jumat 16-05-2025,14:35 WIB
Kanwil Kemenkum Sumsel Harmonisasi Tiga Rancangan Produk Hukum Daerah Kabupaten OKI
Minggu 04-05-2025,18:25 WIB
Awal Mei, Firespot di Daerah Kabupaten OKI Mulai Muncul
Rabu 09-04-2025,21:56 WIB
Gubernur Herman Deru Bersama Wagub Cik Ujang Simak Paparan Bupati OKI Terkait Usulan BKBK Kepada Pemprov
Rabu 09-04-2025,11:31 WIB
H Syamsul Rizal Tokoh Masyarakat Palembang Kacik Atay Berpulang
Minggu 16-03-2025,21:29 WIB
ABK Jukung yang Tenggelam di Sungai Komering Ditemukan : Hanyut Hingga Radius 3 KM
Terpopuler
Senin 30-06-2025,10:32 WIB
SUV Rp 1,1 Miliar Ini Bisa Jalan Pulang-Pergi Kantor Tanpa Bakar Bensin.
Senin 30-06-2025,10:37 WIB
Toyota Corolla KE70 1.6 GT 1982: Si Tua RWD yang Tak Mau Pensiun.
Senin 30-06-2025,10:45 WIB
Piala Dunia Antarklub: Bayern Singkirkan Flamengo 4-2, Jumpa PSG di Perempatfinal
Senin 30-06-2025,10:27 WIB
YAMAHA GEAR ULTIMAZING Race Buktikan Motor Hybrid Ini Bukan Kaleng-Kaleng.
Senin 30-06-2025,11:07 WIB
2091 PPPK Tahap I Prabumulih Resmi Dilantik, H Arlan: Harus Lebih Disiplin dan Bersungguh-Sungguh
Terkini
Senin 30-06-2025,19:24 WIB
Komunitas Honda Palembang Meriahkan Nocturnity Riding, Tampilkan Performa Skutik Premium
Senin 30-06-2025,19:22 WIB
Kanwil Kemenkum Sumsel Ikuti Webinar Nasional Bahas Peran Pancasila sebagai Penjaga Moral Bangsa
Senin 30-06-2025,19:00 WIB
Polsek Tanjung Batu Lakukan Patroli Karhutla, Ini Yang Ditemukan
Senin 30-06-2025,18:34 WIB