SEKAYU, PALPOS.ID - Bersinergi Satuan Samapta Polres Muba bersama TNI melakukan patroli bersama, demi mengantisipasi tindak kejahatan.
Serta dalam rangka memberikan rasa aman bagi masyarakat Kabupaten Musi Banyuasin khususnya Kecamatan Sekayu. Polres Musi Banyuasin, yang dipimpin Kasat Samapta Muba AKP Adhe Nurdin, berpatroli jalan kaki bersama dengan jajaran TNI di titik centra bisnis yang berada di ibukota Musi Banyuasin, Selasa 06 Desember 2022. "Kegiatan patroli ini salah satu dari program Kita untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat sekaligus menjaga Kamtibmas," urainya. BACA JUGA:Untung Ditemukan Tewas Dalam Gedung Rusunawa, Ini Kata Kapolres Muba... Ditambahkan Adhe , kegiatan tersebut melibatkan TNI sebagai wujud sinergitas dan kekompakan dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lokasi centra bisnis seperti pasar. "Kita bersama TNI anggota TNI berjalan kaki menyusuri toko-toko khusus toko emas dan menghimbau kepada pedagang maupun pembeli agar selalu waspada dari aksi kejahatan," terangnya. Adapun yang disampaikan,lanjut Adhe ada 4 poin yakni selalu waspada apabila ada yang mencurigakan. "Pembeli agar menyimpan atau memegang uang nya di tempat yang aman dan jangan di perlihatkan kepada orang belum di kenal. BACA JUGA:Yuk Kepoin Layanan Cepat Si Jamu ala Polres Muba Barang atau Emas yang telah di beli agar di simpan di tempat aman dan tidak terlihat orang tidak di kenal sehingga memancing pelaku tindak pidana melakukan aksinya. Dan apabila memerlukan bantuan Polisi untuk mengawal dalam membeli emas serta mengantarkan pulang kerumah maka Polisi siap membantu dengan tidak di pungut biaya atau gratis,” pungkasnya. (*)Ingatkan Pemilik Toko Emas Waspada Aksi Kejahatan
Selasa 06-12-2022,16:26 WIB
Reporter : Romi
Editor : Bambang
Tags : #waspada aksi kejahatan
#sat samapta polres muba
#kabupaten muba
#ingatkan pemilik toko emas
#akp adhe nurdin
Kategori :
Terkait
Jumat 14-02-2025,12:09 WIB
Polisi Beri Waktu 14 hari, Kepada Pelaku Ilegal Refinery Untuk Bongkar Mandiri
Selasa 04-02-2025,15:29 WIB
Pria Paruh Baya Akhiri Hidup dengan Gantung Diri Ini Dugaan Penyebabnya
Jumat 24-01-2025,20:07 WIB
Muba Komitmen Jaga Kelestarian Ekosistem dan Wujudkan Ketahanan Pangan di Musi Banyuasin
Senin 20-01-2025,20:04 WIB
Pemkab Muba Siapkan Pelaksanaan STQH XXVIII dan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1445 H
Kamis 16-01-2025,19:14 WIB
Mr X Mengapung di Sungai Musi, Ini Ciri-Cirinya.
Terpopuler
Sabtu 15-03-2025,15:21 WIB
Pemekaran Wilayah Kalimantan Timur: Moratorium DOB Menjadi Hambatan Pembentukan Provinsi Berau Raya
Sabtu 15-03-2025,10:55 WIB
Mazda CX-60 Pro: Kombinasi Kemewahan dan Performa dengan Harga Lebih Terjangkau.
Sabtu 15-03-2025,16:17 WIB
Diskon Tarif Berakhir Februari 2025: Token Listrik Terlanjur Dibeli Tak Hangus hingga Mei 2025
Sabtu 15-03-2025,11:01 WIB
Akhirnya Hadir di Jepang! Toyota Crown Estate, SUV Premium dengan Performa Gahar.
Sabtu 15-03-2025,10:46 WIB
Subaru Impreza WRX STi Generasi Kedua: Ikon Reli dengan Performa Buas!
Terkini
Sabtu 15-03-2025,21:16 WIB
Muchendi Ajak Dunia Usaha Gotong Royong Bangun OKI
Sabtu 15-03-2025,19:40 WIB
Mudahkan Perjalanan Mudik Antarpulau, BRI Hadirkan Fitur Baru Pemesanan Tiket Kapal Lewat BRImo!
Sabtu 15-03-2025,19:07 WIB
Gubernur Herman Deru Optimis Target 2500 RTLH Se-Sumsel Rampung di Bedah Dalam Hitungan 100 Hari
Sabtu 15-03-2025,19:02 WIB
Berbagi, Polres Muba Bagikan Bantuan ke Rumah Tahfidz
Sabtu 15-03-2025,18:57 WIB