Setidaknya 8 kecamatan siap bergabung dalam wilayah DOB Kabupaten Banyuasin Tengah, yakni Kecamatan Talang Kelapa; Kecamatan Tanjung Lago.
Selanjutnya, Kecamatan Sumber Marga Telang; Kecamatan Telang Jaya; Kecamatan Banyuasin II; Kecamatan Agung Ilir; Kecamatan Makarti Jaya; dan Kecamatan Selat Penuguan.
4. Kabupaten Banyuasin Timur atau Perairan
Untuk Kabupaten Banyuasin Timur atau Perairan itu sudah dideklarasikan pada 17 September 2014 yang lalu di lapangan sepakbola Kelurahan Mariana Kecamatan Banyuasin I Kabupaten Banyuasin.
Setidaknya ada 10 kecamatan siap bergabung dalam DOB Kabupaten Banyuasin Timur dengan Ketua Presidium H Slamet Somosentono tersebut.
Ke-10 kecamatan yang tergabung di Kabupaten Banyuasin Timur itu, yakni Kecamatan Rambutan; Kecamatan Banyuasin I; Kecamatan Air Kumbang; Kecamatan Muara Padang.
Kemudian, Kecamatan Muara Sugihan; Kecamtan Air Saleh; Kecamatan Makarti Jaya; Kecamatan Muara Telang; Kecamatan Sumber Marga Telang; dan Kecamatan Banyuasin II (Sungsang).
BACA JUGA:Mencekam, 4 Rumah Warga Dibakar KKB Papua, Ini Kata Kapolda Papua...
BACA JUGA:KKB Papua Perang Saudara, Lenis Kagoya Ajak Tobat Egianus Kagoya, Lewis Kogoya Serang Jhoni Botak...
5. Kabupaten Kikim Area
Untuk Kabupaten Kikim Area merupakan pemekaran dari Kabupaten Lahat, dan sudah disepakati sejak 26 Juli 2021 lalu antara DPRD Sumsel dan Pemprov Sumsel.
Dan untuk rencana ibukota Kabupaten Kikim Area pecahan Kabupaten Lahat ini yakni di Desa Bungamas.
Sementara ini ada 5 kecamatan siap bergabung di Kabupaten Kikim Area, yaitu Kecamatan Kikim Timur; Kecamatan Kikim Tengah; Kecamatam Kikim Barat; Kecamatam Kikim Selatan; dan Kecamatan Pseksu.
6. Kabupaten Besemah