Rekomendasi Oleh-oleh Haji dan Umrah, Nomor 13 Ternyata Langka!

Jumat 07-07-2023,15:10 WIB
Reporter : Adetia
Editor : Adetia

Parfum yang kaya akan wewangian kasturi, misik atau rempah aromatik tentu akan lebih tahan lama.

Ada banyak toko di Mekkah dan Madinah yang menjual berbagai jenis parfum dengan aroma yang bermacam-macam.

10. Siwak

Siwak atau Miswak adalah tongkat kecil yang terbuat dari dahan atau akar pohon Salvadora. 

Ini adalah salah satu Sunnah Rasulullah SAW yang digunakan untuk membersihkan gigi dan menjaga kebersihan mulut. 

BACA JUGA:Nokia G42, Memiliki Spesifikasi Canggih dengan 3 Kamera Mumpuni

11. Henna

Jika membawa pulang pasta henna atau pacar kuku sebagai oleh-oleh dapat memberikan kesempatan bagi penerimanya untuk menghias tangan dan kaki mereka. 

Ini juga bisa menjadi oleh-oleh yang kreatif dan berarti bagi orang-orang terdekat khususnya kaum hawa.

12. Bukhur

Bukhur merupakan dupa yang digunakan dalam budaya Arab dan Islam. Bukhur dengan aroma terapi tentunya akan membuat suasana ruangan menjadi lebih nyaman.

Bukhur terdiri dari campuran bahan-bahan alami seperti kayu, rempah-rempah, bunga, atau minyak esensial yang dikeringkan atau diolah menjadi bentuk briket atau serbuk.

BACA JUGA:Redmi 12C, HP Smartphone dengan Desain Keren dan Miring

13. Suvenir Batu Hajar Aswad

Terdapat satu suvenir langka yang ramai dicari untuk dijadikan sebagai oleh-oleh perjalanan haji dan umrah yakni pecahan Batu Hajar Aswad. 

Namun untuk mendapatkan potongan kecil dari Batu Hajar Aswad merupakan suatu hal yang langka.

Kategori :