7. Membersihkan kulit
Sabun yang berbahan dasar susu kambing menawarkan lemak dalam jumlah tinggi, terutama asam kaprilat . Hal ini untuk menghilangkan kotoran dengan lembut tanpa menghilangkan asam lemak alami pada kulit.
8. Memperbaiki lapisan terluar kulit
Kandungan niasin yang terdapat pada susu kambing berfungsi melindungi bagian epidermis kulit. Manfaat susu kambing untuk kecantikan adalah menjaga dan memperbaiki lapisan terluar kulit.
Lapisan atau jaringan epidermis kulit adalah jaringan terluar kulit yang berfungsi melindungi jaringan di bawahnya. Akibatnya, kulit bagaian luar tidak mudah rusak dan keriput.
9. Menjaga keseimbangan pH kulit
Sabun susu kambing dapat membantu menyeimbangkan tingkat pH tubuh dengan sempurna. Asam kaprilat pada susu kambing dapat menurunkan keseimbangan pH sabun dan membuatnya hampir mirip dengan tubuh manusia. Kulit dapat menyerap sebagian besar nutrisi dari sabun dan mencegah serangan kuman.
10. Membuat kulit kenyal
Megonsumsi susu kambing dan menjadikannya masker wajah dapat membantu kulit menjadi lebih kenyal dan sehat. Hal ini karena kandungan vitamin C pada susu kambing dapat merangang produksi kolagen dalam tubuh serta membuat kulit lebih kenyal.*