PALEMBANG,PALPOS.ID - Suksesnya Crossover Toyota Yaris Hybrid dan Toyota Kijang Innova Zenix hybrid membuat Toyota segera membuat turunannya kepada mobil Toyota Avanza dan Toyota Veloz.
Di prediksi kedua mobil tersbut meluncur di tahun 2024 yang akan datang. Dan di perkirakan juga dapur pacu yang di pakai pada kedua mobil tersebut menggunakan mesin yang sama di pakai pada Toyota Yaris Cross Hybrid yaitu mesin 1,5 Liter berkode 2NA-VEX . Penggunaan mesin tersebut sangat masuk akal karena antara Toyota Yaris Cross dan Toyota Veloz serta Avanza sama-sama memiliki mesin berkubikasi 1.500 cc. BACA JUGA:Percaya Diri dengan Aksesoris yang Dikenakan Pada Toyota Avanza dan Toyota Veloz mesin yang di pakai yaitu mesin 1,5 Liter berkode 2NA-VE yang merupakan mesin pada Avanza generasi ke 3 FWD atau berpenggerak roda depan. Bilamana mesin tersebut bila di pararelkan dengan motor elektrik serta baterai Lithium Ion tentunya performa mesin menghasilkan tenaga akan bertambah serta hemat BBM. Pada Toyota Yaris Cross mesin berkode 2NA-VEX memiliki tenaga hingga 110 hp kombinasi mesin bensin dan motor elektrik. BACA JUGA:Ini Dia Perbedaan Antara Hyundai Stargazer dan Stargazer X, Jelas Beda Bro! Spesifikasi mesin besinnya sendiri bisa menghasilkan torsi puncak 121 Nm dan tenaga 90 hp. Lalu untuk motor elektriknya, punya torsi 141 Nm dan tenaga 79 hp. Dengan transmisi menggunakan system CVT sebagai penggerak roda depan yang didukung dengan motor elektrik tentunya mesin tersebut menjadi istimewa. BACA JUGA:Ternyata Avanza Punya Seri Langka, Hanya Ada 76 Unit yang Beredar Namun ada opsi lain dari mesin yang di pakai pada Avanza dan Veloz versi hybrid nanti, bisa juga memakai mesin berkonfigurasi eSmart hybrid yang dipakai pada Toyota Raize Hybrid versi Jepang. Namun pada mesin tersebut belum di perkenalkan di Indonesia, mungkin dari pihak pabrikan Toyota masih menganggap pasar Indonesia lebih kuat dengan mesin berteknologi pararel Hybrid. Untuk kepastian hadirnya Toyota Avanza serta Toyota Veloz versi hybrid kita tunggu saja kehadirannya di tahun 2024 yang akan datang. *Toyota Segera Rilis Avanza Versi Hybrid, Mesin Apa yang Dipakainya Nanti
Kamis 31-08-2023,00:08 WIB
Reporter : Koer
Editor : Diansyah
Kategori :
Terkait
Minggu 11-01-2026,17:38 WIB
Terlalu Buas? Iklan Toyota GR Yaris Kembali Dilarang Tayang di Australia
Selasa 21-10-2025,20:42 WIB
Harga Rp 490 Juta, Toyota bZ3X Jadi SUV Listrik Premium dengan Desain Futuristik!
Rabu 30-07-2025,11:46 WIB
Toyota Corolla Altis GR Sport HEV 2025: Sedan Hybrid Sporty yang Siap Ganggu Dominasi Civic RS.
Kamis 13-03-2025,10:07 WIB
Toyota C-HR+ Resmi Meluncur: SUV Listrik Stylish dengan Jangkauan 600 Km.
Rabu 19-02-2025,10:36 WIB
Toyota Veloz Hybrid vs Xpander Hybrid: Siapa yang Akan Lebih Dulu Rilis?
Terpopuler
Minggu 18-01-2026,15:30 WIB
Pelaku Pencurian Motor Modus Ajak Beli Tuak, Ditangkap Tim Opsnal Polsek Prabumulih Timur
Minggu 18-01-2026,11:46 WIB
Hasil Liverpool vs Burnley: Liverpool Kembali Gagal Menang, Burnley Tahan The Reds 1-1.
Minggu 18-01-2026,11:57 WIB
Hasil Real Madrid vs Levante: Tekuk Levante 2-0, Madrid Bangkit Pepet Barcelona.
Minggu 18-01-2026,18:17 WIB
Bansos 2026: Mau Dapat Bantuan atau Saldo Dana Gratis hingga Rp1 Juta? Berikut Penjelasan Lengkapnya
Minggu 18-01-2026,11:31 WIB
Hasil Manchester United vs Manchester City: MU Tetap Perkasa Taklukkan Man City 2-0.
Terkini
Minggu 18-01-2026,20:10 WIB
Pisang Bolen Homemade, Renyah Berlapis dan Lebih Hemat: Cocok untuk Camilan Keluarga hingga Ide Bisnis Rumahan
Minggu 18-01-2026,20:00 WIB
Vivo X Fold3 Pro Tawarkan Kombinasi Kamera ZEISS, Keamanan Tinggi, dan Performa Flagship
Minggu 18-01-2026,20:00 WIB
Feby Deru Tunjukkan Totalitas Lestarikan Tari Sumsel Lewat Reuni Sanggar Seni Cempako
Minggu 18-01-2026,19:50 WIB
Musi Run Sumeks Pererat Silaturahmi, Gubernur Herman Deru Ajak Masyarakat Terapkan Gaya Hidup Sehat
Minggu 18-01-2026,19:50 WIB