MUARA ENIM,PALPOS.ID - Dalam rangka persiapan menghadapi Pemilu 2024, Polres Muara Enim menggelar kegiatan Latihan Pra Operasi (Lat Pra Ops) Mantap Brata Musi 2023-2024 telah dilaksanakan di Ruang Rupatama Polres Muara Enim Kamis, (19/10).
Kegiatan ini dihadiri oleh PJU, Kasi, Kasubag, Kanit, dan personel Polres Muara Enim sebagai peserta. Sedangkan pemateri eksternal yaitu Sekretaris KPU Muara Enim Ramadhansyah SIp., MSi dan Komisioner Bawaslu Muara Enim Kemas Ali Akbar. Kapolres Muara Enim AKBP Andi Supriadi SH SIK MH didampingi Wakapolres Muara Enim Kompol CS Panjaitan SE MSi, menekankan agar seluruh personil yang terlibat dalam operasi agar serius dan bertanggung jawab dalam operasi yang sedang berlangsung mulai hari ini, karena operasi Ops Mantap Brata Musi 2023 cukup panjang di banding dengan operasi Kepolisian lainnya, juga mengharapkan hasil dari operasi yang di laksanakan. BACA JUGA:Pemkab Muara Enim Dukung Bawaslu Sukseskan Pemilu 2024 Selain itu, memberikan arahan dan pembulatan Latpra Ops Mantap Brata Musi 2023 tentang pentingnya sinergitas antara Polri dan penyelenggara Pemilu untuk menjaga situasi Kamtibmas agar pelaksanaan Pemilu 2024 berjalan dengan aman, lancar, dan kondusif. Sementara itu KPU Muara Enim diwakili oleh Kasek Ramadhansyah dan Komisioner Bawaslu Muara Enim Kms M Ali Akbar menyampaikan tentang pengelolaan logistik Pemilu tahun 2024 serta tentang tugas dan tanggung jawab Bawaslu dalam pencegahan, penindakan, dan pengawasan pada tingkat Bawaslu RI hingga PKD.*Hadapi Pemilu 2024, Gelar Lat Pra Ops Mantap Brata Musi 2023
Kamis 19-10-2023,19:17 WIB
Reporter : Febi
Editor : Diansyah
Tags : #sekretaris kpu muara enim
#ramadhansyah
#mantap brata musi 2023
#kegiatan latihan pra operasi
#hadapi pemilu 2024
#gelar lat pra ops
#berita palpos
#berita muara enim
Kategori :
Terkait
Kamis 19-10-2023,19:17 WIB
Hadapi Pemilu 2024, Gelar Lat Pra Ops Mantap Brata Musi 2023
Jumat 13-10-2023,20:41 WIB
Hadapi Pemilu 2024, Polres Prabumulih Gelar Simulasi Sispam Kota
Rabu 05-07-2023,23:40 WIB
Hadapi Pemilu 2024, Gelar Latihan Dalmas dan Sispamkota
Terpopuler
Senin 19-01-2026,16:32 WIB
Gorong-gorong Amblas di Jalan Angkatan 45 Prabumulih Akhirnya Diperbaiki, PUPR Pasang Box Culvert Baru
Senin 19-01-2026,18:44 WIB
Bansos 2026: 9 Penyebab BPNT dan PKH Tak Cair Alias Saldo Nol, Ini Penjelasan Lengkapnya
Senin 19-01-2026,18:03 WIB
Putusan MK Tegaskan Wartawan Tidak Bisa Langsung Digugat, Perkuat Perlindungan Kebebasan Pers
Senin 19-01-2026,16:44 WIB
SPPG Bambu Kuning Gunung Ibul Prabumulih Mulai Salurkan Makan Bergizi Gratis untuk Balita, Bumil, dan Busui
Terkini
Selasa 20-01-2026,15:12 WIB
Intensitas Curah Hujan Tinggi, BPBD OKU Imbau Warga Waspada
Selasa 20-01-2026,15:01 WIB
Bupati OKU Hadiri Rakernas APKASI di Batam
Selasa 20-01-2026,14:44 WIB
Rutan Baturaja Panen Ikan Lele di Kolam Budi Daya
Selasa 20-01-2026,11:02 WIB
Hasil Lazio vs Como: Como 1907 Menang Telak 3-0 di Kandang Lazio.
Selasa 20-01-2026,11:00 WIB