OTOMOTIF, PALPOS.ID - Mitsubishi tak tinggal diam mempersiapkan mobil masa depan.
Sebagai bukti, Mitsubishi Motors Corporation memperkenalkan Mitsubishi D:X Concept.
Sebuah mobil konsep MPV crossover elektrifikasi yang diharapkan akan menggambarkan masa depan Delica.
BACA JUGA:WOW ! Volkswagen Meluncurkan Mobil Listrik yang Laku Keras : Responsif dan Lincah Bermanuver !
Konsep ini menggabungkan teknologi terbaik dari Mitsubishi Motors, terutama dalam teknologi elektrifikasi dan kontrol empat roda untuk menciptakan sebuah mobil dengan emisi karbon yang lebih rendah.
Dalam sebuah upacara peluncuran di Japan Mobility Show 2023, President and Chief Executive Officer Mitsubishi Motors, Takao Kato, menyatakan Mitsubishi D:X Concept adalah sebuah mobil konsep yang menggabungkan teknologi terbaik Mitsubishi Motors.
Khususnya teknologi elektrifikasi dan all-wheel control untuk menciptakan masyarakat netral karbon.
BACA JUGA: SUV dengan Desain Gahar dan Performa Mengerikan Meluncur : Bikin Suzuki Jimny Mati Kutu !
Mitsubishi akan terus memberikan gaya hidup mobilitas yang membangkitkan semangat petualang pengemudi dan memberikan kegembiraan bagi semua orang di dalamnya.
Mitsubishi D:X Concept memiliki berbagai fitur unggulan, yang mencakup:
1. Kabin yang Luas dan Aman
BACA JUGA:Toyota Turun Gunung, Toyota Crown Sport Hybrid Lebih Gagah dan Ganteng, CRV Minggir Dulu
BACA JUGA:All New Toyota Rush 2024 Meluncur : SUV 7 Seater Garang dengan Mesin Hybrid, Bikin XPander Pasrah !