MUARA ENIM,PALPOS.ID - Polres Muara Enim terus menjalankan program “Jum'at Curhat”. Kali ini kegiatan menyerap aspirasi masyatakat berlangsung di Terminal Kota Muara Enim di depan Stasiun Kereta Api Jalan Jend A Yani Muara Enim, Jum'at (27/10).
Para peserta yang hadir adalah para tukang ojek, abang becak, juru parkir dan pedangan di seputaran terminal. Acara ini berbeda dari acara sebelumnya biasanya yang dilakukan di Kelurahan maupun di kantor desa dan tempat keramaian, karena antusiasme masyarakat yang hadir membuat banyak curhatan yang disampaikan, mulai dari tentang lalu lintas, pembuatan SIM, tindak pidana, peredaran narkoba, dan masalah lainnya. BACA JUGA:Komitmen Tingkatkan Produktivitas Pertanian dan Perkebunan Sebab acara “Jum'at Curhat” ini memiliki manfaat besar bagi Polres Muara Enim. Selain mendekatkan diri dengan masyarakat, kegiatan ini juga dapat memberikan masukan dan kritik yang membangun untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. Kabag Ops Polres Muara Enim Kompol Toni Arman SH di damping para Kasat fungsional hadir Kasat Narkoba AKP Darmanson SH Kasat Lantas AKP Suwandi SH MSi, Kasat Samapta AKP M Herry Irawan SE, Plh Kasat Reskrim Iptu Yulisman, SH dan Kepala Terminal Kota Muara Enim Robby. BACA JUGA:Karyawan dan Mitra Diminta Prioritaskan K3 Dalam kesempatan tersebut, Kompol Toni Arman menegaskan bahwa tujuan dari kegiatan “Jum'at Curhat” adalah untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. “Acara ini juga dapat membuka ruang dialog antara masyarakat dan Polres, demi terciptanya wilayah yang aman dan nyaman untuk semua,” ujarnya.*Curhatan Masyarakat dan Mencari Solusi Yang Tepat
Jumat 27-10-2023,22:03 WIB
Reporter : Febi
Editor : Diansyah
Tags : #polres muara enim
#menyerap aspirasi masyatakat
#mencari solusi yang tepat
#kompol toni arman sh
#kabag ops
#curhatan masyarakat
Kategori :
Terkait
Rabu 02-07-2025,19:12 WIB
Warga Empat Lawang Tewas Ditabrak KA Babaranjang
Rabu 02-07-2025,19:08 WIB
56 Personel Polres Muara Enim Naik Pangkat
Selasa 01-07-2025,19:17 WIB
Diduga Diserempet Kereta Api,Kakek Nyaris Tewas
Selasa 01-07-2025,19:07 WIB
Polres Muara Enim Gelar Tasyakuran,Dukung Program Pemerintah
Selasa 01-07-2025,16:19 WIB
Bupati Edison Dukung Polri Berikan Pelayanan Prima
Terpopuler
Jumat 04-07-2025,22:28 WIB
Telkomsel Hadirkan Kembali Undi Undi Hepi Juli 2025, Tukar Poin & Menangkan Hadiah Spektakuler!
Sabtu 05-07-2025,09:08 WIB
Pakai Nama Gunung di Papua dan Lebih Gagah! Ini Bocoran Hyundai Stargazer Cartenz 2025
Sabtu 05-07-2025,09:04 WIB
Arganta E-Double Cabin: Revolusi Kendaraan Niaga Ramah Lingkungan dari Indonesia.
Sabtu 05-07-2025,09:00 WIB
PorscheTaycan 4S Cross Turismo 2025: SUV Wagon Listrik Rasa Supercar.
Jumat 04-07-2025,17:38 WIB
Pemekaran Wilayah Nusa Tenggara Timur: Wacana Pembentukan Kabupaten Manggarai Barat Daya Makin Kencang
Terkini
Sabtu 05-07-2025,15:32 WIB
Punya 3 Cabang, AgenBRILink Ini Sukses Bantu Petani Dapatkan Akses Layanan Keuangan
Sabtu 05-07-2025,09:20 WIB
Walikota Prabumulih Sambut Kepulangan 196 Jemaah Haji di Masjid Jamik Islamic Center
Sabtu 05-07-2025,09:08 WIB
Pakai Nama Gunung di Papua dan Lebih Gagah! Ini Bocoran Hyundai Stargazer Cartenz 2025
Sabtu 05-07-2025,09:04 WIB
Arganta E-Double Cabin: Revolusi Kendaraan Niaga Ramah Lingkungan dari Indonesia.
Sabtu 05-07-2025,09:00 WIB