UNIK, PALPOS.ID - Nenek kita dulu sering berpesan untuk menanam bambu kuning di depan rumah.
Tak bisa dipungkiri bahwa tanaman memiliki peran penting dalam menjaga keseimbangan alam dan juga memberikan manfaat kepada manusia.
Salah satu tanaman yang memiliki reputasi sebagai tanaman sakti adalah bambu kuning.
BACA JUGA:Cucamelons si Buah Kecil dengan Keajaiban Besar di Dunia Pertanian
BACA JUGA:Akar Bahar Sebagai Warisan Budaya: Gelang yang Mengungkap Keajaiban Laut
Bambu kuning tidak hanya memiliki keindahan estetika yang menarik.
Akan tetapi, juga dipercaya memiliki kekuatan untuk melindungi dan memberikan berbagai manfaat kepada pemilik rumahnya.
Bambu kuning dikenal di masyarakat sebagai tanaman yang memiliki kemampuan untuk mengusir makhluk halus.
BACA JUGA:Legenda 'Antu Banyu' Sungai Musi, Cerita Mistis Masyakat Palembang
BACA JUGA:Ternyata Ini 4 Kelebihan Burung Murai Batu, Si Bulu Cantik yang Punya Suara Emas
Bahkan, bambu kuning bisa digunakan sebagai pagar gaib yang efektif.
Hal ini membuatnya sangat populer di kalangan mereka yang percaya akan keberadaan makhluk halus dan energi negatif.
Bambu kuning diyakini mampu menangkal santet, guna-guna, dan gangguan makhluk halus lainnya.
BACA JUGA:Nyesal Gak Coba! 10 Tips Ampuh Agar Tidak Mabuk Perjalanan