KESEHATAN,PALPOS.ID – Resveratrol merupakan polifenol nabati, bermanfaat untuk menjaga kesehatan tubuh manusia.
Resveratrol memiliki manfaat pada kulit, dimana mencegah proses penuaan dini.
Dalam waktu yang kian terus berjalan, kulit kita akan kehilangan kolagen dan elastin alami.
Resveratrol mempunya dua efek, menetralisir radikal bebas dan meningkatkan kadar antioksidan.
Hal ini membuat kulit kita bisa mempertahankan dan memperbaiki dirinya dengan lebih baik.
BACA JUGA:Ternyata Ini Obat Sakit Gigi Alami yang Ampuh dan Mudah Ditemukan di Rumah, Kamu Pasti Tak Menyangka
BACA JUGA:Asma Anda Sering Kambuh Saat Musim Dingin? Ini Cara Mengatasinya…
Adapun ketiga jenis buah yang mengandung Resveratrol tersebut, diantaranya : kacang tanah, anggur, dan berbagai jenis berry.
Ketiga jenis buah ini telah menjadi sorotan baru dalam dunia kesehatan dan gizi berkat kandungan resveratrol yang terdapat di dalamnya.
Resveratrol, senyawa polifenol alami yang dikenal karena berbagai manfaatnya bagi kesehatan, terutama dalam melawan penyakit-penyakit kronis seperti kanker dan penyakit jantung.
1. Kacang Tanah
BACA JUGA:Memiliki Rasa yang Manis, Ternyata Kulit Buah Anggur juga Dapat Menekan Perkembangan Kanker Loh!
BACA JUGA:Rahasia Obat Herbal Ampuh untuk Mengatasi Batuk Kering: Temukan Kesehatan di Rumah Kamu
Kacang tanah mengandung sekitar 0,32 mg hingga 1,28 mg resveratrol per cangkir.
Selain menjadi sumber resveratrol, kacang tanah juga mengandung protein nabati yang penting bagi diet vegetarian dan lemak sehat yang mendukung kesehatan jantung.
2. Anggur