Suzuki Verde: Punya Tampang Mirip Vespa Klasik yang Menggugah Memori ala Tahun 60 an

Jumat 01-03-2024,13:35 WIB
Reporter : Koer
Editor : Erika

Efisiensi Tinggi dan Kenyamanan Luar Biasa

Salah satu keunggulan motor ini adalah konsumsi bahan bakarnya yang sangat irit, mencapai 59 km/liter.

Selain itu, kenyamanan berkendara menjadi hal yang luar biasa dengan suspensi per ganda di bagian depan dan sokbreker tunggal yang tertutup rapih di balik tepongnya.

BACA JUGA:QJ Motor SRV 600 V: Moge Neo Retro yang Lebih Menggoda

BACA JUGA:Suzuki TF 125: Mengapa Motor Ini Tetap Jadi Favorit di Dunia Perkebunan ?

Harga Terjangkau untuk Pengalaman Berkrndara

Meskipun memiliki desain klasik dan performa yang handal, motor ini dibanderol dengan harga yang bersahabat.

Pada peluncurannya 25 tahun lalu, Suzuki Verde dijual sekitar 179.000 Yen atau setara dengan Rp 19,4 jutaan (menggunakan kurs tertentu), menjadikannya pilihan menarik bagi para penggemar skutik klasik dengan budget terbatas.

BACA JUGA:QJ Motor SRV 600 V: Moge Neo Retro yang Lebih Menggoda

BACA JUGA:Suzuki TF 125: Mengapa Motor Ini Tetap Jadi Favorit di Dunia Perkebunan ?

Dengan desain yang memikat, performa yang handal, kenyamanan berkendara yang luar biasa, dan harga yang terjangkau,

Suzuki Verde menjadi pilihan yang tak boleh dilewatkan bagi mereka yang menginginkan pengalaman berkendara yang istimewa dengan sentuhan nostalgia yang klasik.

Bagi para penggemar skutik klasik, Suzuki Verde adalah pilihan yang tidak boleh dilewatkan.***

 

Kategori :