"Program dan strateginya sudah ada, silahkan dieksekusi secepatnya agar manfaat program ini dirasakan masyarakat," jelasnya.
BACA JUGA:Tetap Buka Selama Ramadhan, Siap-Siap Tempat Hiburan Malam Kena Tindakan Tegas Satpol PP OKI
BACA JUGA:Kabupaten OKI Borong 3 Kategori Penghargaan Kemenkeu
Menurutnya, TNI akan mengawal program ketahanan pangan nasional tersebut.
Dimana tugas mereka adalah mengawal, mendorong, dan memberi semangat, para petani dalam mengolah lahannya.
Diketahui, Kementan bersama TNI melakukan percepatan optimalisasi lahan rawa lebak guna mengejar peningkatan produksi pangan utamanya beras.
Tahun ini, seluas hektar lahan rawa di OKI akan dioptimasi guna mengenjot produktivitas padi.*