Tunjukan Komitmen Menjaga Stabilitas Harga dan Bantu Masyarakat, Pemkot Prabumulih Gelar Pangan Murah

Sabtu 07-09-2024,21:02 WIB
Reporter : Prabu
Editor : Erika

BACA JUGA:Mendikbud Nadiem Makarim Minta Tambahan Anggaran Rp26 Triliun: Untuk PIP hingga Tunjangan Guru

Terima kasih kepada pemerintah yang sudah peduli dengan kondisi ekonomi masyarakat,” ungkapnya.

Tidak hanya Dian, sejumlah warga lainnya juga menyampaikan apresiasi mereka terhadap program ini. 

Mereka berharap agar kegiatan pasar murah ini bisa diadakan lebih sering, tidak hanya saat ada momen tertentu saja. 

Selain itu, mereka juga berharap agar berbagai komoditas lainnya yang harganya mulai melambung di pasaran juga bisa dijual di pasar murah ini.

Kategori :