Mesin Motor Panas Berlebihan Dapat Berdampak Buruk, Periksalah Radiatornya!

Minggu 17-11-2024,15:19 WIB
Reporter : Diansyah
Editor : Romi

BACA JUGA:Inovasi Baru Felo FW-06, Skuter Listrik Super Gahar yang Menantang Batas Teknologi Ramah Lingkungan

Saat melewati radiator core, panasnya diserap oleh pipa-pipa logam atau aluminum.

Pengeluaran Panas: Udara yang disedot oleh kipas radiator membantu mendinginkan cairan pendingin yang telah memuat panas. 

Panasnya akan dipindahkan ke udara, dan cairan pendingin yang telah didinginkan kembali akan kembali ke mesin untuk mengulangi proses tersebut.

Pengulangan Proses: Proses sirkulasi ini berulang-ulang selama mesin beroperasi, menjaga suhu mesin tetap dalam batas yang aman dan optimal.

BACA JUGA:Pertama di Indonesia! BMW i5 Touring Hadirkan Mobil Listrik Premium dengan Jangkauan 560 Km

BACA JUGA:SUV dan Truk Listrik Scout Kembalinya Legenda Off-Road Amerika yang Siap Berpetualang di Era Baru

Nah sobat, radiator motor ininya merupakan salah satu komponen kunci dalam menjaga suhu mesin dan memastikan kinerja mesin yang baik, serta mencegah overheat yang dapat merusak komponen-komponen mesin. *

Kategori :