Lebih lanjut, Heffi mengimbau kepada masyarakat untuk lebih waspada terhadap bahaya kebakaran.
BACA JUGA:Pelaku Pembacokan di Perumahan Palem II Prabumulih Diringkus Tim Resmob
BACA JUGA:Sidak RSUD Prabumulih, H Arlan Tegaskan Kualitas Pelayanan Menjadi Prioritas Utama
Ia menekankan pentingnya langkah-langkah pencegahan yang bisa dilakukan oleh setiap individu.
"Pastikan kompor dan peralatan listrik telah dicabut sebelum tidur," pungkasnya.* (abu)