Lagi, Kejari Muba Tetapkan Tersangka Kasus Pemalsuan buku Pengadaan Tanah Jalan Tol Betung-Tempino 2024

Selasa 11-03-2025,21:03 WIB
Reporter : Romi
Editor : Dahlia

Tungkal tersebut adalah milik HA, maka tanda tangan lah surat pernyataan tersebut, yang mana diketahui oleh mereka bahwa HA bukanlah orang yang berhak atas tanah tersebut sesuai dengan Pengumuman yang dikeluarkan oleh panitia Pengadaan Tanah nomor 285/500.16.06/x/2024 tanggal 31 Oktober 2024 Daftar Nominatif Kegiatan Pengadaan Tanah Desa Peninggalan dan Pengumuman Nomer 343/500.16.06/XII/2024 tanggal 06 Desember 2024 Daftar Nominatif Kegiatan Pengadaan tanah Desa Simpang Tungkal." Pungkasnya.*

Kategori :