“Kami ingin membangun persepsi positif bahwa masuk SD itu menyenangkan, bukan menakutkan,” tambahnya.
BACA JUGA:JCH OKU Disuntik Vaksin Meningitis dan Polio
BACA JUGA:Buat e-KTP di OKU Cuma 30 Menit
Senada dengan itu, Bunda Literasi OKU, Zwesti Karenia Teddy, turut hadir memberikan dukungan dan semangat.
Ia menyebut kegiatan ini sebagai langkah penting untuk mendekatkan buku dan pengetahuan kepada anak-anak di usia emas mereka.
“Hari ini kita ingin memperkenalkan buku dan kebiasaan membaca kepada anak-anak sejak dini. Karena dari situlah karakter gemar belajar akan tumbuh,” tutur Bunda Zwesti.* (len)