Hanya Merogoh Kocek Rp50 - 100 Ribu, Tiga Camping Ground di Bogor Ini Sudah Bisa Dinikmati!

Kamis 26-06-2025,13:50 WIB
Reporter : Diansyah
Editor : Dahlia

TRAVELING,KORANPALPOS.COM - Bogor memiliki sejumlah lokasi camping ground yang dapat dinikmati hanya dengan merogoh kocek mulai dari Rp50 ribu hingga Rp100 ribu.

Nah, tiga diantaranya seperti, Seruni Camping Ground, Kampung Awan Camp, dan Goes Camp Sentul.

1. Seruni Camping Ground

BACA JUGA:Suasananya Berbeda dari Hotel atau Vila Biasa : The Dewi Bedugul Glamping Berikan Kenyamanan Maksimal

BACA JUGA:Mangli Skyview Glamping : Tidur di Atas Awan dengan Pemandangan Spektakuler Gunung Sumbing

Bagi para pengunjung yang ingin menikmati keseruan di Seruni Camping Ground, kalian cukup merogoh kocek Rp50 ribu di hari weekday, dan Rp70 ribu pada saat weekend.

Lokasi Seruni Camping Ground berasa di Jalan Raya Puncak KM 90, Cisarua, Bogor.

Seruni Camping Ground memiliki vibes yang adem dan family-friendly.

BACA JUGA:Tahura Family Camp : Liburan Seru Bersama Keluarga di Tengah Hutan yang Asri

BACA JUGA:Mengapa Kijang Innova Menjadi Mobil Keluarga yang Murah dan Favorit? Ini Alasannya!

Seruni Camping Ground dikelilingi pegunungan dan udara sejuk khas Puncak.

Oleh karena itu, tempat ini cocok banget buat quality time bareng keluarga tanpa harus repot jauh-jauh.

2. Kampung Awan Camp

BACA JUGA:Chery E5: Mobil Listrik Stylish dengan Fitur Canggih dan Harga Terjangkau.

BACA JUGA:Highland Camp Curug Panjang : Surga Tersembunyi di Bogor Bagi Para Pecinta Camping

Kategori :