JAECOO J5 EV Kenceng Nih! SUV Listrik Ganteng dengan Harga di Bawah Rp 250 Juta

Jumat 07-11-2025,13:30 WIB
Reporter : Koer
Editor : Koer

Bagian belakang juga tak kalah menarik, dengan lampu LED memanjang bergaya “through bar” serta spoiler sporty di atas kaca belakang.

BACA JUGA:Astra Motor Racing Team Konsisten Podium di Final Mandalika Racing Series 2025

BACA JUGA:Ini Perbedaan Daihatsu Rocky Hybrid Jepang vs Indonesia: Sama-Sama “Hybrid”, Teknologi Beda Kelas!

Sekilas, mobil ini terlihat seperti SUV Eropa, padahal harganya jauh lebih bersahabat.

Fitur Lengkap, Nggak Kaleng-Kaleng

Meski dibanderol terjangkau, fitur JAECOO J5 EV termasuk komplit untuk ukuran mobil listrik entry-level.

Beberapa fitur unggulannya antara lain:

BACA JUGA:Skuter Listrik Honda E-VO GT Meluncur: Akselerasi Buas, Top Speed 120 km/jam.

BACA JUGA:Pindad Badak: Monster Tempur 6x6 Kebanggaan TNI AD, Siap Jaga Kedaulatan Indonesia

Layar infotainment besar 12 inci dengan konektivitas Android Auto & Apple CarPlay

Instrument cluster digital full color

Sistem ADAS (Advanced Driver Assistance System) termasuk lane departure warning dan adaptive cruise control

Kamera 360 derajat

BACA JUGA:Wuling Darion Siap Tampil November 2025, MPV Elektrifikasi Raksasa Penantang Innova Zenix!

BACA JUGA:SUV Listrik Murah? JAECOO J5 EV Tembus Pasar Indonesia Mulai Rp 249,9 Juta

Keyless entry + push start button

Kategori :