New Honda ADV160 Resmi Hadir di Sumsel, SUV Skutik Premium untuk Semua Medan
 
                                    New Honda ADV160 Resmi Hadir di Sumsel, SUV Skutik Premium untuk Semua Medan. Foto: ahm--
Karena itu, salah satu pembaruan penting pada New Honda ADV160 adalah penyematan teknologi Honda RoadSync.
Fitur ini memungkinkan pengendara tetap terkoneksi dengan smartphone mereka tanpa harus kehilangan fokus di jalan. Melalui teknologi ini, pengendara bisa:
-Mengakses navigasi peta digital.
BACA JUGA:Segera Hadir di Sumsel, New Honda ADV160 Siap Jadi SUV Skutik Kebanggaan
BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Honda ADV160 2025: Motor Matic Adventure Paling Populer
-Menjawab atau menolak panggilan telepon.
-Membaca pesan singkat secara praktis.
-Mendengarkan musik favorit saat berkendara.
Seluruh informasi tersebut ditampilkan melalui panel meter TFT berukuran 5 inci, yang mudah dibaca meskipun dalam kondisi cahaya terang.
BACA JUGA:Review Kawasaki Z900 2026: Desain Agresif, Mesin 124 HP, dan Pilihan Warna Segar
BACA JUGA:Suzuki e-Access Resmi Hadir: Skuter Listrik Ringkas dengan Jarak Tempuh 95 Km
Kehadiran USB Type-C charger di semua tipe juga menjadi solusi praktis untuk menjaga perangkat elektronik tetap bertenaga selama perjalanan.
Dengan kombinasi teknologi ini, New Honda ADV160 bukan hanya sekadar skutik penjelajah, melainkan juga teman setia di era digital.
Performa Mesin Bertenaga untuk Menaklukkan Medan Jalan
Tidak hanya mengandalkan desain dan teknologi, New Honda ADV160 juga memiliki dapur pacu yang tangguh.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber:
 
                        

 
                                 
                                 
                                 
                                 
                                
 
                                     
                                     
                                                