Malam Tahun Baru, Gubernur Herman Deru Ikuti Palembang Berdzikir

Malam Tahun Baru, Gubernur Herman Deru Ikuti Palembang Berdzikir

--

Sehingga dengan berdzikir hati akan menjadi tentram dan damai karena dengan berdzikir kita dapat mengingat sang pencifta seperti di dalam Qur’an Surat Ar-Ra'd ayat ke 28 yang artinya ”Yaitu orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tenteram dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah hati menjadi tenteram” 

Hadir dalam kegiatan tersebut Walikota Palembang H. Harnojoyo, Ketua FU3SS Ustad H. Solihin Hasibuan, Ustad Kemas Moh Ali, Ustad Habib Umar Abdul Aziz dan para ustad Masburo yang sempat hadir.****

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: palpos.id