Tetap Wangi Seharian, Ini 3 Tips Memilih Parfum yang Cocok Untuk Hadiri Berbagai Acara

Tetap Wangi Seharian, Ini 3 Tips Memilih Parfum yang Cocok Untuk Hadiri Berbagai Acara

Penggunaan parfum yang tepat dilengan tangan, agar tetap wangi seharian. -Palpos.id-

PALEMBANG, PALPOS.ID - Ditahun 2023 ini, tidak hanya gaya berpakaian dan makeup.

Parfum juga bisa digunakan sebagai bentuk ekspresi diri yang mencerminkan sifat dan karakter seseorang

Parfum juga memiliki sejumlah manfaat untuk meningkatkan rasa percaya diri dan membantu meninggalkan kesan kemanapun kamu pergi. 

Pastinya dengan semangat dan percaya diri yang terbentuk dapat mendorong setiap orang lebih produktif dan berkegiatan dengan optimal. 

BACA JUGA:Wahhh Kabar Baik untuk Para Guru, Belum Sertifikasi Tetap Akan Dapat Tunjangan! Berikut Penjelasannya...

BACA JUGA:Suzuki Kembali Luncurkan SUV yang Bakal Saingi Honda WR-V

Seperti contohnya, orang yang lebih suka menggunakan wangi aquatic biasanya memiliki kepribadian yang lebih tenang dan berjiwa bebas. 

Kini sudah banyak brand parfum yang tersedia di toko online, seperti di Shopee, mulai dari merek lokal hingga high-end, yang menawarkan berbagai variasi parfum berkualitas dengan wangi beragam yang bisa disesuaikan selera-mu.

Meski demikian, ragam parfum dengan berbagai jenis dan aroma yang terlalu banyak juga bisa membuat kita lebih sulit untuk menentukan parfum yang tepat dan sesuai dengan selera serta kebutuhan.

Eits, jangan khawatir, beberapa tips dari Shopee di bawah ini bisa kamu jadikan acuan guna membantu menemukan aroma yang cocok untuk berbagai aktivitas-mu!

BACA JUGA: 9 Tempat Kompleks Prostitusi yang Legendaris di Indonesia, Ternyata 2 Ada di Palembang

BACA JUGA:Pusri dan Lanal Palembang Panen Raya Sorgum

1. Parfum citrus buat kamu tetap fresh beraktivitas seharian

Untuk beraktivitas sehari-hari seperti sekolah atau bekerja, sebaiknya kamu memilih parfum dengan aroma yang menyegarkan seperti citrus untuk meningkatkan energi dan mood serta memberikan nuansa yang ceria. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: