Berjarak 50 Kilometer dari Kabupaten Pegunungan Bintang Papua, Kampung Paling Terisolir di Dunia Ditemukan

Berjarak 50 Kilometer dari Kabupaten Pegunungan Bintang Papua, Kampung Paling Terisolir di Dunia Ditemukan

Berjarak 50 kilometer dari Kabupaten Pegunungan Bintang Provinsi Papua tempat ditemukannya kampung paling terisolir di dunia--

PAPUA, PALPOS.ID – Mungkin belum banyak yang tahu, ada kampung paling terisolir di dunia. 

Kampung tersebut ditemukan di pedalaman Papua pada tahun 2016 yang lalu.

Disebut paling terisolir karena lokasinya tidak ada dalam peta Indonesia dan dunia.

BACA JUGA:TERBARU ! Kondisi Kabupaten Pegunungan Bintang Papua, Tempat Ditemukannya Kampung Paling Terisolir di Dunia

Kampung ini terletak di pedalaman perbatasan antara Indonesia dengan negara Papua Nugini.

Terungkap fakta, kampung tersebut adalah Kampung Digi yang dihuni 30 kepala keluarga.

Warganya tidak tahu masuk wilayah negara mana mereka berada. 

BACA JUGA:TERBARU! Perkembangan 4 Provinsi Baru Pasca Pemekaran Papua, Begini Kondisinya Sekarang

Selain itu, warga Kampung Digi tidak bisa berbahasa Indonesia atau bahasa Papua.

Kampung Digi berjarak sekitar 50 kilometer dari Distrik Iwur Kabupaten Pegunungan Bintang Provinsi Papua.

Kabupaten Pegunungan Bintang  sendiri berbatasan langsung dengan negara Papua Nugini.

BACA JUGA:Kampung Paling Terisolir di Dunia Ditemukan di Papua, Warganya Tidak Tahu Masuk Wilayah Indonesia

 Kabupaten Pegunungan Bintang  merupakan salah satu dari 62 daerah tertinggal di Indonesia. 

Pegunungan Bintang juga menjadi daerah konflik bersenjata antara TNI dan Gerakan Aceh Merdeka. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: